
Penyerang Persib, Yandi Sofyan Munawar, menyambut baik keputusan manajemen yang menunjuk Dejan sebagai pelatih Maung Bandung. Menurut pesepakbola asal Garut itu siapa pun pelatihnya tim Persib harus tetap optimis untuk kedepannya.
"Mau siapapun pelatihnya yang penting kami sebagai pemain harus tetap siap," ujar Yandi kepada , Rabu (20/1).
"Mungkin nanti ada transisi dari kepelatihan Djanur ke Dejan yang mungkin harus lebih diperhatikan lagi," tambahnya.
Lebih lanjut, Yandi menilai jika mantan pelatih Persipasi Bandung Raya (PBR) itu sosok yang bisa memanfaatkan para pemain muda. Tentu kedatangan Dejan akan membawa angin segar bagi tim kesayangan bobotoh tersebut.
"Kalau lihat rekam jejak Dejan di PBR, dengan mayoritas para pemain muda, dia mampu membawa PBR melaju sampai semifinal ISL 2014. Itu tentu bagus untuk para pemain muda di Persib," tutupnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 21 Oktober 2025 15:59
-
Bola Indonesia 20 Oktober 2025 21:54
-
Bola Indonesia 20 Oktober 2025 10:19
6 Pemain Timnas Indonesia Absen dari Latihan Persib, Bojan Hodak Menjelaskan
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:12
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:47
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:46
MOST VIEWED
- Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
- Hasil Persebaya vs Persija: Macan Kemayoran Mengaum, Bantai Bajul Ijo 3-1 di GBT
- Kata-Kata Thom Haye Usai Pamer Kualitas Tingkat Tinggi Saat Persib Bantai PSBS di BRI Super League: Beberapa Hari Terakhir Benar-Benar Berat
- Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...