
Penyerang yang kini bermain di Crystal Palace itu memang merupakan mantan pemain Arsenal. Kepergiannya ke Manchester City pada 2009, setelah tiga tahun membela Arsenal memicu banyak kontroversi.
Dan pada laga melawan Arsenal yang berakhir 1-1 itu, Adebayor bermain sebagai pemain pengganti. Selama waktunya di lapangan, ia terus mendapatkan cemooh dari suporter The Gunners.
"Bagi saya, pada akhir hari saya harus bahagia tentang dari mana saya datang dan bagaimana saya hari ini. Saya harus melupakan tentang semua yang membenci saya," ujarnya.
"Semua suporter Arsenal mencemooh saya dan saat saya melihat ke belakang saya mengerti di mana semuanya telah berjalan salah, tapi ada hal-hal tertentu dalam hidup di mana anda tak bisa kembali, anda hanya melihat pada hal itu dan mengatakan, 'Ok, saya membuat kesalahan," sambungnya,
"Kita semua melakukan sesuatu di beberapa tahap kehidupan kita yang seharusnya tak kita lakukan, tapi yang paling penting adalah tetap melangkah. Ini bukan pertama kali saya kembali bermain melawan Arsenal di Emirates," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 19:39Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 17:29
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15 -
Liga Champions 20 Januari 2026 00:45 -
Piala Dunia 19 Januari 2026 23:50 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

