
Bola.net - - Antonio Conte mengatakan 'takkan mudah' bagi Olivier Giroud untuk mencatat debut di Chelsea ketika mereka melawan Watford.
Conte akhirnya mendapatkan sosok target man dengan postur tinggi besar setelah klub merekrut Giroud dari Arsenal, setelah sebelumnya dikaitkan dengan nama-nama seperti Andy Carroll dan Peter Crouch.
Namun pemain Prancis datang dengan minim menit bermain musim ini, usai mengalami cedera hamstring di Emirates.
Conte menyatakan di FFT: "Kami mulai melatihnya dan kami harus memeriksa kondisi fisiknya. Tentu saja, takkan mudah baginya untuk masuk starting eleven di laga berikutnya."
"Olivier baru saja mengalami cedera otot dan absen selama 50 hari sebelum turun 15 menit melawan Swansea."
Alvaro Morata
Ditanya apakah ia mungkin akan buru-buru memainkan Alvaro Morata meski belum pulih benar, Conte menambahkan: "Jangan lupa bahwa Willian mungkin bisa bermain. Hal tersebut akan memberi saya kesempatan untuk melakukan perubahan, yang sebelumnya tak bisa saya lakukan ketika melawan Bournemouth."
"Alvaro masih harus absen, semoga saya bisa menyelesaikan situasi ini. Karena masalah punggung, dia absen di banyak pertandingan dan ini bukan situasi yang bagus untuk saya dan tim. Semoga tim medis bisa menyelesaikan situasi ini."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Januari 2026 22:53
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 29 Januari 2026 00:47 -
Liga Champions 29 Januari 2026 00:16 -
Liga Champions 29 Januari 2026 00:04 -
Liga Champions 29 Januari 2026 00:01 -
Liga Champions 28 Januari 2026 23:24 -
Liga Champions 28 Januari 2026 23:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486810/original/034935000_1769609668-Foto2.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5342712/original/038739300_1757399162-PHOTO-2025-09-08-18-15-00__1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477135/original/034018900_1768809759-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486610/original/016152000_1769591914-MBG_uang_tunai_-klaim.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486710/original/031190200_1769596675-Potret_Dapur_Rumah_Ranty_Maria.jpg)

