
Penasaran dengan data dan fakta pertemuan kedua tim akhir pekan ini. Simak ulasannya berikut ini.
Manchester CIty hanya sekali kalah di 15 laga terakhir mereka di kandang sendiri dengan mencatat 11 kemenangan, tiga imbang dan satu kalah.
City tak terkalahkan di enam laga terakhir melawan QPR di semua kompetisi. Empat kemenangan dan dua kali imbang.
Edin Dzeko telah mencetak tiga gol dan dua assist di dua penampilannya sebagai starter dan tiga kali sebagai pemain pengganti saat melawan QPR.
Sergio Aguero telah mencetak tiga gol di empat laga Premier League melawan QPR, termasuk gol fenomenalnya di laga terakhir penentu gelar pada musim 2011-2012.
Hanya empat kiper (David James 13, Thomas Sorensen 12, Brad Friedel 10, dan Schwarzer 10) kiper yang memiliki catatan menepis tendangan penalti di Premier League lebih baik dari Rob Green.
Jesus Navas saat ini memiliki catatan 42 shots yang semuanya itu tak ada yang berbuah gol. Terbanyak di Premier League.
Para pemain pengganti Manchester CIty sejauh ini telah berkontribusi dalam 17 gol bagi tim. Sembilan dalam bentuk gol, dan delapan dalam wujud assist. Terbaik di Premier League untuk urusan pemain pengganti.
Rob Green melakukan kesalahan yang berbuah gol terbanyak di Premier League dibanding pemain lain. Dengan enam kesalahan.
Sejak musim lalu, Charlie Austin telah mencetak 36 gol untuk QPR, termasuk playoff, 29 gol lebih banyak dibanding rekan setimnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 03:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 03:23
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...