
Bola.net - Newcastle akan menjamu Manchester United (MU) pada pekan ke-19 Premier League 2021/22, Selasa 28 Desember 2021. Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan Liga Inggris di St James' Park ini.
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, pada pekan ke-4, Newcastle kalah 1-4 di markas MU. Satu gol Newcastle dicetak oleh Javier Manquillo (56'). Empat gol MU diciptakan oleh Cristiano Ronaldo (45', 62'), Bruno Fernandes (80'), dan Jesse Lingard (90+2'). Waktu itu, MU masih dilatih Ole Gunnar Solskjaer, dan Newcastle masih dilatih Steve Bruce.
Dalam laga kandangnya melawan Manchester United di Premier League musim lalu, Newcastle kalah 1-4. Newcastle sempat unggul lewat gol bunuh diri Luke Shaw (2'), tapi MU mencetak gol-gol balasan melalui Harry Maguire (23'), Bruno Fernandes (86'), Aaron Wan-Bissaka (90'), dan Marcus Rashford (90+6').
MU selalu menang dengan margin minimal 2 gol dalam 4 laga terakhirnya melawan Newcastle di Premier League.
MU selalu mencetak minimal 3 gol dalam 4 laga terakhirnya melawan Newcastle di Premier League.
MU selalu kebobolan 1 gol di tiap laga dalam 5 laga terakhirnya melawan Newcastle di Premier League.
Statistik Newcastle

- Newcastle di Premier League 2021/22 sejauh ini: M1 S7 K10 (gol 18-41).
- Rekor kandang Newcastle di Premier League 2021/22 sejauh ini: M1 S4 K4 (gol 12-21).
- Gol terbanyak untuk Newcastle di Premier League 2021/22 sejauh ini: Callum Wilson (6).
- Assist terbanyak untuk Newcastle di Premier League 2021/22 sejauh ini: Allan Saint-Maximin (3).
- Dalam 6 laga bersama pelatih baru Eddie Howe sejauh ini, Newcastle kalah 4 kali dan cuma menang 1 kali (M1 S1 K4), kebobolan 14 gol dan hanya mencetak 3 gol.
- Newcastle cuma menang 1 kali dalam 18 laga terakhirnya di Premier League.
- Newcastle selalu kalah dan selalu kebobolan minimal 3 gol dalam 3 laga terakhirnya di Premier League.
- 5 Laga kandang terakhir Newcastle di Premier League (K-S-S-M-K): 0-3 vs Chelsea, 3-3 vs Brentford, 1-1 vs Norwich City, 1-0 vs Burnley, 0-4 vs Manchester City.
- Rekor pelatih Eddie Howe vs Manchester United: M2 S1 K7.
- Rekor pelatih Eddie Howe vs Ralf Rangnick: M- S- K-
Statistik Manchester United

- Manchester United di Premier League 2021/22 sejauh ini: M8 S3 K5 (gol 26-24).
- Rekor tandang Manchester United di Premier League 2021/22 sejauh ini: M4 S2 K2 (gol 12-11).
- Gol terbanyak untuk Manchester United di Premier League 2021/22 sejauh ini: Cristiano Ronaldo (7).
- Assist terbanyak untuk Manchester United di Premier League 2021/22 sejauh ini: Paul Pogba (7).
- Dalam 3 laga di semua kompetisi bersama pelatih interim Ralf Rangnick sejauh ini, MU menang 2 kali dan seri 1 kali (M2 S1 K0), mencetak 3 gol dan kebobolan 1 gol.
- MU selalu menang dengan margin 1 gol dalam 3 laga terakhirnya di Premier League.
- MU cuma kalah 2 kali dalam 34 laga tandang terakhirnya di Premier League.
- 5 Laga tandang terakhir Manchester United di Premier League (K-M-K-S-M): 2-4 vs Leicester City, 3-0 vs Tottenham, 1-4 vs Watford, 1-1 vs Chelsea, 1-0 vs Norwich City.
- Rekor pelatih Ralf Rangnick vs Newcastle: M- S- K-
- Rekor pelatih Ralf Rangnick vs Eddie Howe: M- S- K-
Klasemen Premier League
Sumber: WhoScored, Transfermarkt
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Dana Belanja Manchester United di Bulan Januari Terungkap, Segini Angkanya
- Gara-gara Paul Pogba, MU Jadi Sulit Datangkan Erling Haaland
- Cristiano Ronaldo Akhirnya Muncul di Sesi Latihan Manchester United
- Wow, Ternyata Ada Klub yang Berminat Pada Phil Jones di Januari 2022
- Fabrizio Romano Bocorkan Prioritas Transfer Manchester United di Januari 2022
- Chelsea Menang, Saul Menawan: Mulai Nyaman, Ada Peningkatan, Semoga tak Cepat Puas
- Sergio Ramos Kartu Merah, PSG Nyaris Dikalahkan Tim Papan Bawah: Gak Merah Gak Jantan!
- Si Seksi Federica Riccardi, Istri dari Alessio Cerci
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 28 Januari 2026 11:40Liga Champions Memanas, 5 Klub Inggris Masih Kejar Delapan Besar, Arsenal Aman
-
Liga Inggris 28 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 28 Januari 2026 11:28Jujur Banget! Pep Guardiola Akui Oscar Bobb Ngebet Tinggalkan Man City
-
Liga Inggris 28 Januari 2026 10:59MU Menggila Bersama Michael Carrick, Sang Mantan Ikut Berbahagia!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 28 Januari 2026 15:16 -
Liga Champions 28 Januari 2026 15:05 -
Liga Champions 28 Januari 2026 14:57 -
Liga Champions 28 Januari 2026 14:45 -
Liga Spanyol 28 Januari 2026 14:35 -
Liga Champions 28 Januari 2026 14:28
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480209/original/055827300_1769049427-53be1b51-4a07-4337-a7d7-3ea2480321b2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486450/original/032581900_1769587300-IMG_9546.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5437805/original/045353200_1765263945-IMG_5460.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486448/original/019920800_1769587190-Screenshot_2026-01-28_145528.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482703/original/032905200_1769240466-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1352160/original/057080800_1474462874-Benny_K_Harman__1_.jpg)

