
Bola.net - Fulham dan Arsenal akan berjumpa di pekan ke-15 Premier League 2024/2025. Pertandingan Liga Inggris antara Fulham vs Arsenal ini dijadwalkan kick-off Minggu, 8 Desember 2024, jam 21.00 WIB.
Dalam laga kandang vs Arsenal di Premier League musim lalu, Fulham sukses meraih kemenangan. Fulham menang dengan skor 2-1.
Waktu itu, Arsenal sebenarnya sempat unggul cepat melalui gol Bukayo Saka di menit 5, tapi Fulham bisa membalikkan keadaan. Fulham berbalik menang lewat gol-gol Raul Jimenez menit 29 dan Bobby De Cordova-Reid menit 59.
Head to Head Fulham vs Arsenal
Rekor pertemuan di Premier League
Fulham menang: 4
Seri: 7
Arsenal menang: 23.
5 pertemuan terakhir
31/12/23 Fulham 2-1 Arsenal (Premier League)
26/08/23 Arsenal 2-2 Fulham (Premier League)
12/03/23 Fulham 0-3 Arsenal (Premier League)
27/08/22 Arsenal 2-1 Fulham (Premier League)
18/04/21 Arsenal 1-1 Fulham (Premier League).
5 pertandingan terakhir Fulham (M-M-K-S-M)
05/11/24 Fulham 2-1 Brentford (Premier League)
09/11/24 Crystal Palace 0-2 Fulham (Premier League)
23/11/24 Fulham 1-4 Wolverhampton (Premier League)
01/12/24 Tottenham 1-1 Fulham (Premier League)
06/12/24 Fulham 3-1 Brighton (Premier League).
5 pertandingan terakhir Arsenal (S-M-M-M-M)
10/11/24 Chelsea 1-1 Arsenal (Premier League)
23/11/24 Arsenal 3-0 Nottingham Forest (Premier League)
27/11/24 Sporting Lisbon 1-5 Arsenal (Liga Champions)
01/12/24 West Ham 2-5 Arsenal (Premier League)
05/12/24 Arsenal 2-0 Manchester United (Premier League).
Statistik Fulham vs Arsenal
- Dalam 2 pertemuan dengan Arsenal di Premier League musim lalu, Fulham tak terkalahkan: seri 2-2 di kandang Arsenal, menang 2-1 di kandang sendiri.
- Kemenangan 2-1 di Craven Cottage musim lalu adalah satu-satunya kemenangan Fulham dalam 12 laga terakhir vs Arsenal di Premier League (M1 S3 K8).
- Arsenal di Premier League musim ini: M8 S4 K2, gol 28-14.
- Arsenal selalu menang dalam 4 laga terakhir di semua kompetisi.
- Dalam 4 laga terakhir di semua kompetisi, Arsenal mencetak total 15 gol dan kebobolan 3 gol.
- Arsenal selalu gagal clean sheet dalam 5 laga tandang terakhir di Premier League.
- Dalam laga tandang terakhirnya di Premier League, Arsenal menang 5-2 atas West Ham.
Premier League 2024/2025 Pekan 15

Sabtu, 7 Desember 2024
19.30 WIB Everton vs Liverpool
22.00 WIB Crystal Palace vs Manchester City
22.00 WIB Aston Villa vs Southampton
22.00 WIB Brentford vs Newcastle
Minggu, 8 Desember 2024
00.30 WIB Manchester United vs Nottingham Forest
21.00 WIB Fulham vs Arsenal
21.00 WIB Ipswich Town vs Bournemouth
21.00 WIB Leicester City vs Brighton
23.30 WIB Tottenham vs Chelsea
Selasa, 10 Desember 2024
03.00 WIB West Ham vs Wolverhampton
Klasemen Premier League
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 November 2025 16:26 -
Liga Inggris 22 November 2025 14:26Jadwal Liga Inggris Hari Ini, Sabtu 22 November 2025: Chelsea & Liverpool Beraksi
-
Liga Inggris 22 November 2025 12:10Liverpool Mendadak Ikuti Man United Dalam Perburuan Striker Crystal Palace
-
Liga Inggris 22 November 2025 00:30
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 22 November 2025 16:28 -
Liga Inggris 22 November 2025 16:26 -
Liga Spanyol 22 November 2025 16:25 -
Otomotif 22 November 2025 16:06 -
Otomotif 22 November 2025 15:09 -
Otomotif 22 November 2025 15:09
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 10 Raja Assist dalam Sejarah Liga Champions: Ronal...
- 11 Bintang yang Pernah Membela Liverpool dan Real ...
- 7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga...
- 10 Pemain Rekrutan Erik ten Hag yang Masih Bertaha...
- Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dar...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5420697/original/007078800_1763800259-1000249638.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5420512/original/008738100_1763789506-231df2ac-0206-499b-9895-9c97177f7e23.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5420503/original/040661300_1763789047-WhatsApp_Image_2025-11-22_at_12.15.37_PM__2_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4454457/original/061941000_1686013068-Penyambutan-Jemaah-di-Mekkah-010623-wpa-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5420475/original/004016900_1763785980-WhatsApp_Image_2025-11-22_at_10.58.34.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3143781/original/016275000_1591254377-20200604-Banjir-Rob-Rendam-Pasar-Ikan-Muara-Baru-FANANI-6.jpg)

