
Bola.net - - Manajer Crystal Palace Roy Hodgson mengatakan bahwa membandingkan striker Tottenham Harry Kane dengan Cristiano Ronaldo dari Real Madrid adalah tindakan yang sia-sia.
Kane tampil saat Tottenham menang 3-1 atas Real Madrid di Wembley dalam ajang Liga Champions. Striker Spurs itu telah mencetak delapan gol dalam sembilan penampilan pada musim ini.
Pemain internasional Inggris tersebut akan bertemu dengan mantan bos Three Lions Hodgson pada hari Minggu saat Spurs bertemu dengan Crystal Palace di Premier League. Menurutnya Kane tidak bisa dibandingkan dengan Ronaldo.
Cristiano Ronaldo.
"Harry Kane bukan Cristiano Ronaldo, Ronaldo bukan [Lionel] Messi, Messi bukan [Gonzalo] Higuain," kata Hodgson seperti dilansir Sportsmole.
"Anda tidak bisa membandingkan pemain, [Kane] bermain seperti penyerang tengah. Penyerang yang sangat bagus, tapi mulai mengatakan bahwa dia nomor satu di dunia atau nomor dua di dunia adalah tindakan yang sia-sia."
Dua gol kemenangan Spurs atas Madrid diborong oleh Dele Alli sehingga tim asuhan Mauricio Pochettino tersebut memastikan lolos ke babak berikutnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 November 2025 04:01Gawat! Arsenal Dihantam Kabar Buruk: Gabriel Magalhaes Cedera saat Bela Brasil
-
Liga Inggris 15 November 2025 18:16Gak Jadi Beli Striker Baru, MU Putuskan Orbitkan Wonderkid Ini untuk Gantikan Sesko?
-
Liga Inggris 15 November 2025 18:06Punya Atribut Ini, Bryan Mbeumo Diklaim Bakal Buat MU Semakin Tokcer!
-
Liga Inggris 15 November 2025 17:32MU Ketok Palu! Joshua Zirkzee Tidak Diizinkan Pindah Klub di Januari 2026
-
Liga Inggris 15 November 2025 17:03Al-Ahli Bantah Ivan Toney Bakal Gabung Manchester United: Itu Spekulasi Doang!
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 16 November 2025 04:41 -
Liga Inggris 16 November 2025 04:40 -
Liga Inggris 16 November 2025 04:01 -
Piala Dunia 16 November 2025 04:01 -
Piala Dunia 16 November 2025 04:00 -
Piala Dunia 16 November 2025 02:34
MOST VIEWED
- Kabar Bagus untuk Manchester United, Mereka Tak Perlu Keluarkan 100 Juta Pounds untuk Elliott Anderson
- Lama Menghilang 'Bak Ditelan Bumi', Begini Kabar Mykhailo Mudryk Sekarang
- Marcus Rashford Tokcer di Barcelona tapi Melempem di MU, Ini Teori Ole Gunnar Solskjaer
- Ole Gunnar Solskjaer Komentari Taktik Ruben Amorim di MU: Berbahaya, Tapi...
HIGHLIGHT
- 5 Pemain yang Harus Segera Ditarik dari Masa Pemin...
- Juventus Resmi Pecat Igor Tudor, Ini 5 Kandidat Pe...
- 7 Rekan Satu Tim di Timnas yang Pernah Bertikai He...
- 4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry H...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5409677/original/055060200_1762868297-1001160294.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5413908/original/039066900_1763210854-1000760793.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5413903/original/090194400_1763209758-1000558829.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5413899/original/090051800_1763208030-Jenazah_Korban_Longsor_Cibeunying_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5405920/original/095568200_1762504083-Situasi_SMAN_72_Jakarta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5413860/original/017826100_1763205048-WhatsApp_Image_2025-11-15_at_17.44.52.jpeg)

