
Bola.net - - Penjaga gawang Arsenal, Petr Cech, mengakui bahwa ia punya misi balas dendam ketika menghadapi Liverpool akhir pekan ini.
Cech mengatakan kekalahan Arsenal di tangan Liverpool pada Agustus silam merupakan pengalaman paling pahit dalam perjalanan karirnya.
The Gunners banyak mendapat kritik atas performa mereka di pertandingan tersebut, sesuatu yang masih belum bisa dilupakan oleh Cech.
"Itu mungkin salah satu pengalaman terburuk yang pernah saya alami sebagai pemain," tutur Cech di laman resmi klub.
"Anda berdiri di sana, ketika kedudukan 0-4, dan anda bisa melihat harusnya kami tertinggal lebih jauh karena kami bermain begitu buruk. Itu mungkin penampilan terburuk yang kami mainkan sepanjang musim. Kami benar-benar dihajar. Kami harus memastikan kali ini kami siap."
Petr Cech
"Namun saya kira kami sudah banyak berkembang usai pertandingan tersebut. Saya pikir semua orang menunjukan reaksi. Di pertandingan berikutnya, kami bermain tandang melawan Chelsea dan mencatat clean sheet, kami bermain sangat bagus. Itu mungkin adalah sebuah tamparan, yang menunjukkan anda bisa digilas jika tak siap bermain di liga ini."
"Kami memberi mereka tiga angka di pertandingan pertama dan kami tidak boleh memberi mereka poin lagi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 19:39Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 17:29
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:07 -
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

