
Bola.net - Striker Liverpool, Luis Suarez, mengungkapkan bahwa peran pendukung klub begitu besar dalam penampilan garang yang ditunjukkannya belakangan.
Suarez sejatinya merupakan penggawa The Reds yang dikabarkan bakal hengkang pada musim panas kemarin. Setelah memutuskan bertahan, ia tampil jauh lebih trengginas dari musim lalu, dengan mengemas 17 gol dari 11 laga sejauh ini.
Sejumlah masalah disiplin yang menerpa bomber internasional Uruguay itu sempat membuat hubungannya dengan Kopites memburuk. Akan tetapi perlahan Suarez berhasil menarik kembali hati fans, di mana hal itu kian mendongkrak kepercayaan dirinya.
"Setelah melewati banyak masa sulit, saya akhirnya bisa memenangkan hati suporter lagi. Sungguh luar biasa ketika saya kembali bermain," tutur El Pistolero.
"Mereka membantu saya, dan itu sangat penting bagi saya serta kepercayaan diri saya. Juga bagi keluarga saya karena mereka semua menyatu bersama saya." [initial]
(mtr/atg)
Suarez sejatinya merupakan penggawa The Reds yang dikabarkan bakal hengkang pada musim panas kemarin. Setelah memutuskan bertahan, ia tampil jauh lebih trengginas dari musim lalu, dengan mengemas 17 gol dari 11 laga sejauh ini.
Sejumlah masalah disiplin yang menerpa bomber internasional Uruguay itu sempat membuat hubungannya dengan Kopites memburuk. Akan tetapi perlahan Suarez berhasil menarik kembali hati fans, di mana hal itu kian mendongkrak kepercayaan dirinya.
"Setelah melewati banyak masa sulit, saya akhirnya bisa memenangkan hati suporter lagi. Sungguh luar biasa ketika saya kembali bermain," tutur El Pistolero.
"Mereka membantu saya, dan itu sangat penting bagi saya serta kepercayaan diri saya. Juga bagi keluarga saya karena mereka semua menyatu bersama saya." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...