
Bola.net - - Manchester City akhirnya berhasil keluar sebagai juara Premier League pada musim ini. Manajer West Ham Manuel Pellegrini ikut merasa senang dengan pencapaian City tersebut.
The Citizens menjadi juara setelah mengalahkan Brighton & Hove Albion 4-1 pada pertandingan terakhir Premier League. Dengan demikian, mereka menjadi juara dua kali beruntun.
City menutup musim ini dengan mengumpulkan 98 poin dari 38 pertandingan di Premier League. Mereka unggul satu poin dari rival terdekatnya Liverpool.
Liverpool sendiri berhasil mengalahkan Wolverhampton Wanderers 2-0 pada pertandingan terakhirnya. Namun, pasukan Jurgen Klopp harus kembali gigit jari dalam perburuan gelar Premier League.
Ikut Senang
Pellegrini merasa senang melihat mantan timnya itu bisa kembali menjadi juara pada musim ini. Menurutnya, City sangat pantas menjadi juara meski Liverpool sudah tampil sangat luar biasa musim ini.
"Saya sangat senang untuk Man City", Pellegrini," kata Pellegrini kepada Sky Sports.
"Liverpool sudah menjadi tim yang hebat tetapi saya pikir Man City pantas menang."
Tidak Mudah
Pellegrini sendiri pernah mengantarkan City menjadi juara Premier League pada musim 2013/14 lalu. Ia menegaskan bahwa tidak mudah mempertahankan gelar Premier League.
"Semua orang tahu betapa sulitnya memenangkan gelar secara beruntun," lanjutnya.
West Ham Menang
West Ham sendiri menutup musim ini dengan meraih kemenangan 4-1 di markas Watford. Tambahan tiga poin itu membuat The Hammers finis di peringkat ke-10 di Premier League.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Januari 2026 16:43Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
-
Liga Inggris 31 Januari 2026 15:57Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 31 Januari 2026 11:52Bantah Isu Resign demi MU, Roberto De Zerbi Tegaskan Masih Setia di Marseille
-
Liga Inggris 31 Januari 2026 11:22 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 11:08Bekuk City dan Arsenal, MU Tidak Boleh Sombong ketika Jamu Fulham!
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 31 Januari 2026 17:47 -
Bola Indonesia 31 Januari 2026 17:24 -
Bola Indonesia 31 Januari 2026 17:12 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 16:43 -
Otomotif 31 Januari 2026 16:40 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 15:57
MOST VIEWED
- Michael Carrick Kembalikan Identitas Man United, Hidupkan Aturan Warisan Sir Alex Ferguson yang Sempat Ditinggalkan Ruben Amorim
- Pelatih 'Arogan' Didikan Carlo Ancelotti Jadi Kunci Kebangkitan Man United Era Michael Carrick
- Premier League Diam-Diam Coret Legenda Man United, Ryan Giggs dari Hall of Fame
- Dilemma MU Soal Harry Maguire: Carrick Ingin Dia Bertahan, Tapi Wilcox Tidak!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489412/original/031978500_1769856912-1001578342.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5487028/original/091844600_1769654938-Jenazah_pria_asal_Jakarta_ditemukan_di_Parangtritis.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5458763/original/019622800_1767089744-WhatsApp_Image_2025-12-30_at_17.03.34.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5306228/original/090660300_1754379822-IMG_0896.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489409/original/031839000_1769853372-IMG_9694.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489401/original/039641500_1769852535-fb5de7df-8315-4edd-802d-b140ccbf7915.jpeg)

