
Bola.net - - Kemenangan Manchester United di Liga Europa atas Saint Etienne bisa membuat mereka diuntungkan di final Piala Liga melawan Southampton di akhir pekan, menurut Juan Mata.
United menang 1-0 di markas Saint Etienne semalam dan total unggul 4-0 secara agregat. Hasil ini memastikan tim melangkah ke babak 16 besar kompetisi.
Dan Mata mengakui ia amat senang dengan penampilan timnya, mengklaim itu akan jadi modal yang bagus jelang pertandingan di Wembley di hari Minggu melawan Saints.
St Etienne vs Manchester United
"Dari menit pertama, saya kira kami sangat profesional. Kami mencetak satu gol yang membuat semuanya lebih mudah untuk kami dan kami amat bahagia," tutur Mata di BT Sport.
"Anda tahu, ini bukan hanya soal lolos ke babak berikutnya, namun menang dan memainkan laga final nanti dengan lebih percaya diri."
"Ini adalah cara terbaik untuk menghadapi final - lolos dan menang, dan kami lebih percaya diri. Kami punya tiga hari untuk istirahat. Southampton tidak bermain pekan lalu, jadi mereka mungkin lebih segar, namun kami akan menghadapi final dengan percaya diri dan coba memenangkan trofi kedua musim ini."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

