
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho memberikan dukungan moral kepada Leicester City. Mourinho menyebut The Foxes punya potensi kembali bermain di Eropa musim depan.
Pada musim 2015-2016 kemarin, Leicester City membuat seluruh dunia sepakboal tercengang. Mereka sukses mengungguli raksasa-raksasa EPL seperti Manchester United, Manchester City, Chelsea dan Arsenal untuk keluar sebagai juara Premier League pada musim itu.
Namun musim lalu performa The Foxes bisa dikatakan turun cukup drastis. Mereka hanya mampu finish di papan tengah EPL saat Chelsea merebut singgasana mereka di akhir musim lalu.
Parade juara Leicester City
Namun Mourinho percaya musim ini Leicester sanggup kembali ke papan atas EPL dan bermain di eropa musim depan. "Mereka [Leicester] bermain dengan fenomenal pada saat itu dan mereka mendapat keuntungan ketika para kandidat juara lainnya bermain dengan buruk musim itu," ujar Mourinho kepada Sportsmole.
"Ketika para tim-tim top itu kembali menemukan permainan mereka, maka sangat sulit untuk Leicester untuk meraih mimpi yang sama dan memenangkan gelar Liga itu lagi."
"Namun hari ini mereka kembali bermain dengan baik. Mereka bermain dengan nyaman, tanpa banyak drama dan tanpa rasa takut. Mereka sangat bisa bertarung untuk posisi Liga Europa, karena mereka sama bagusnya dengan tim-tim lainnya." tandas mantan pelatih Chelsea tersebut.
Baca Juga:
- Kejutan, Mourinho Tak Lagi Jadikan Ibrahimovic Striker
- MU Pertimbangkan Gaet Bintang Muda Dortmund
- Juve dan Roma Berebut Tiga Pemain, Salah Satunya Darmian
- MU Diyakini Akan Menghadapi Perlawanan Alot dari Leicester
- Giggs Pernah Sarankan MU Gaet Mbappe dan Jesus
- Prediksi Leicester City vs Manchester United 24 Desember 2017
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:59
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:12
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:47
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...