
Bola.net - Pelatih Crystal Palace, Neil Warnock percaya bahwa Chelsea musim ini bisa meniru apa yang dilakukan Arsenal pada musim 2003-2004 saat juara Premier League tanpa terkalahkan.
Chelsea saat ini memang tengah berada dalam performa apik. Seakan-akan tak mau kehilangan poin, The Blues langsung tancap gas dengan meraih enam kemenangan dari tujuh laga dan sekali berakhir seri.
Dan jelang laga melawan Crystal Palace, Neil Warnock yakin bahwa dengan kekuatan saat ini, The Blues bisa mengikuti jejak Arsenal juara tanpa sekalipun menelan kekalahan.
"Saat saya melihat tim Arsenal yang tak terkalahkan bertahun-tahun yang lalu, saya pikir Chelsea saat ini adalah tim yang sangat dekat dengan mereka. Sebuah tim yang benar-benar sempurna," ujarnya.
"Mereka cukup solid di semua lini. Tak banyak kelemahan dalam tim Chelsea," tandasnya.[initial]
(tsr/dzi)
Chelsea saat ini memang tengah berada dalam performa apik. Seakan-akan tak mau kehilangan poin, The Blues langsung tancap gas dengan meraih enam kemenangan dari tujuh laga dan sekali berakhir seri.
Dan jelang laga melawan Crystal Palace, Neil Warnock yakin bahwa dengan kekuatan saat ini, The Blues bisa mengikuti jejak Arsenal juara tanpa sekalipun menelan kekalahan.
"Saat saya melihat tim Arsenal yang tak terkalahkan bertahun-tahun yang lalu, saya pikir Chelsea saat ini adalah tim yang sangat dekat dengan mereka. Sebuah tim yang benar-benar sempurna," ujarnya.
"Mereka cukup solid di semua lini. Tak banyak kelemahan dalam tim Chelsea," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 19:39Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

