
Bola.net - - Ketidakjelasan nasib Toby Alderweireld di Tottenham Hotspur menimbulkan banyak spekulasi soal masa depan pesepak bola berdarah Belgia ini. Sang pelatih Mauricio Pochettino pun mulai jengah menjawab rumor masalah Alderweireld di Tottenham.
Alderweireld memang kesulitan mendapat tempat si skuat Pochettino, padahal banyak pihak yang menilai kemampuan Alderweireld masih sangat baik. Bahkan Alderweireld sudah membuktikannya saat membela timnas Belgia pada jeda internasional beberapa waktu lalu.
Nahasnya, jika Alderweireld tidak dapat tampil reguler di Tottenham. Dia berpeluang tidak masuk dalam skuat Belgia untuk Piala Dunia 2018 nanti. Pochettino pun berada dalam tekanan untuk memberi waktu bermain bagi Alderweireld.
"Kita terkadang membuat drama untuk hal-hal yang kecil. Setelah 14 laga tak terkalahkan kami tidak akan membahas pemain yang sudah cedera untuk waktu yang lama," ungkap Pochettino dikutip dari tribalfootball.
Lebih lanjut, Alderweireld pun rumornya mulai tidak betah dengan situasi ini. Sejumlah klub seperti Manchester United dan Chelsea juga sudah tertarik mendatangkannya.
"Toby masih pemain kami, kontrak dua tahun. Saya yakin dia akan bermain sampai akhir musim nanti."
"Dia melakukan semuanya dengan baik, dan berlatih, dia hanya perlu menunggu kesempatannya," pungkas dia.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 09:53Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 18 Januari 2026 17:03Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
-
Liga Inggris 17 Januari 2026 19:26
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

