
Bola.net - - Jose Mourinho mengakui bahwa ia lebih memprioritaskan pemain Manchester United dan para suporter ketimbang menjabat tangan Antonio Conte, usai mereka dipastikan kalah 0-1 dari semalam.
United akhirnya tersingkir dari Piala FA usai gol yang dibuat N'Golo Kante di babak kedua semalam, dan sang pemimpin klasemen Premier League akan bermain melawan Tottenham di semifinal di Wembley.
Mourinho dan Conte sempat adu mulut di pinggir lapangan di babak pertama di Stamford Bridge dan mereka sampai harus dipisahkan oleh ofisial keempat.
Usai laga, kedua manajer tidak saling berjabat tangan, namun Mourinho berkeras bahwa ia akan melakukannya jika ia memang sempat bertemu dengan pria Italia sebelum meninggalkan Stamford Bridge.
Antonio Conte
"Jika saya melihat dia di sini, saya akan menyalaminya," tutur Mourinho menurut Metro.
"Saya tidak melihatnya karena saya berpikir para pemain saya berhak untuk mendapatkan reaksi dari saya lebih dulu dan para suporter juga layak untuk mendapatkan rasa terima kasih."
"Saya bisa pastikan pada anda, jika saya melihat dia di luar nanti, saya akan bersalaman dengannya, saya tidak ingin mengatakan apapun padanya, namun tentu saya akan berjabat tangan dengannya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 November 2025 06:39Mohamed Salah Cetak 250 Gol untuk Liverpool, Bawa Tim Bangkit
-
Liga Inggris 2 November 2025 06:25 -
Liga Inggris 2 November 2025 05:53Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 2 November 2025 07:00 -
Liga Spanyol 2 November 2025 06:51 -
Liga Inggris 2 November 2025 06:39 -
Liga Inggris 2 November 2025 06:25 -
Liga Italia 2 November 2025 06:23 -
Liga Italia 2 November 2025 06:22
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Pengakuan Jujur Rashford: Cuma Satu Pelatih MU yang Dicintainya, dan itu Bukan Ten Hag!
- Manchester United Tak Akan Belanja Besar di Januari, Ruben Amorim Dapat Target Jelas
- Dibongkar Michael Carrick: Ini Rahasia Taktik Ruben Amorim di MU yang 'Nyalakan' Kembali Mesin Tua Casemiro
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399908/original/075715600_1762043593-Truk_BBM_di_Cianjur_terbakar.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399906/original/082751800_1762042596-Gempa_guncang_Gunungkidul_DI_Yogyakarta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4926745/original/013366300_1724483786-20240824_125657.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399886/original/074074600_1762038611-Murid_SD_di_Papua_minum_dari_botol_bekas_cuci_piring.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399885/original/034762100_1762036850-Truk_tangki_BBM_di_Cianjur_terbakar.jpg)

