
Bola.net - - Rencana Manchester United untuk merekrut winger PSG, Lucas Moura, bisa jadi akan buyar gara-gara istri Angel di Maria.
The Sun mengatakan sang pemain sudah mencapai kesepakatan personal dengan United, namun PSG menuntut kompensasi sebesar 35 juta pounds.
Moura sendiri sudah tidak sabar lagi ingin membuka lembaran baru karirnya jelang Piala Dunia, namun demikian proses ini bisa tertunda gara-gara istrinya, Larissa Saad.
Saad, yang baru saya menjadi seorang ibu, dikabarkan risau dengan kemungkinan meninggalkan Paris dan datang ke Inggris. Hal itu terjadi usai ia berbicara dengan istri Angel di Maria, Jorgelina Cardoso, soal kehidupan di Manchester.
Angel Di Maria
Di Maria sempat merumput di Old Trafford ketika dibeli 60 juta pounds dari Real Madrid pada 2014 silam.
Namun pemain Argentina dan keluarganya kesulitan beradaptasi dengan kehidupan di Manchester dan punya hubungan kurang baik dengan manajer Louis van Gaal.
Cardoso sendiri sempat trauma usai rumah yang ia tinggali di Cheshire disatroni oleh perampok, kala Di Maria masih berseragam Setan Merah.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:53 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 19:39Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 18:53Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:07 -
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

