
Bola.net - Manajer Arsenal, Arsene Wenger menolak anggapan yang menyebut bahwa Chelsea akan mengakhiri musim ini dengan gelar juara Premier League. Dengan hanya unggul enam poin memasuki pekan ke 13, Wenger menilai bahwa posisi The Blues masih bisa digeser oleh posisi kedua, Manchester City.
Pria asal Prancis ini menganggap bahwa gap sejauh itu dengan musim yang belum memasuki separuh jalan bukan jaminan di kompetisi seketat Premier League. Wenger yakin masih akan ada banyak kejar mengejar poin di posisi puncak hingga akhir musim nanti.
"Anda tak bisa mengatakan bahwa perburuan gelar juara sudah berakhir hanya setelah 13 pekan. Jarak enam poin antara dua klub teratas bukan sesuatu yang mustahil dikejar," ungkap Wenger seperti dilansir situs resmi Arsenal.
"Sebelumnya kami sudah berkali-kali bertarung memperebutkan gelar juara. Publik memang selalu mengenang siapa yang akhirnya menjadi juara, namun perebutan titel selalu berjalan sangat ketat dalam beberapa musim terakhir."
Armada The Gunners asuhan Wenger sendiri saat ini masih tertahan di posisi tujuh dengan poin 20, tertinggal 13 angka dari The Blues di puncak.[initial]
(ars/mri)
Pria asal Prancis ini menganggap bahwa gap sejauh itu dengan musim yang belum memasuki separuh jalan bukan jaminan di kompetisi seketat Premier League. Wenger yakin masih akan ada banyak kejar mengejar poin di posisi puncak hingga akhir musim nanti.
"Anda tak bisa mengatakan bahwa perburuan gelar juara sudah berakhir hanya setelah 13 pekan. Jarak enam poin antara dua klub teratas bukan sesuatu yang mustahil dikejar," ungkap Wenger seperti dilansir situs resmi Arsenal.
"Sebelumnya kami sudah berkali-kali bertarung memperebutkan gelar juara. Publik memang selalu mengenang siapa yang akhirnya menjadi juara, namun perebutan titel selalu berjalan sangat ketat dalam beberapa musim terakhir."
Armada The Gunners asuhan Wenger sendiri saat ini masih tertahan di posisi tujuh dengan poin 20, tertinggal 13 angka dari The Blues di puncak.[initial]
Baca Juga
- Matic Senang Disejajarkan Dengan Makelele
- Nasri Tak Sabar Songsong 'Final' Kontra Chelsea
- Gullit: Frustrasi, Diego Costa Beruntung Tak Dikartu Merah
- Wickham Anggap Chelsea Beruntung Tak Dikalahkan Sunderland
- Hulk: Tak Ada Gunanya Gabung Chelsea Atau Madrid
- Chelsea Tak Puas Lihat Cara Everton Tangani Atsu
- Pegang Komando Permainan Chelsea, Fabregas Puas
- Courtois Terkenang Momen Chelsea Juara Liga Champions
- Gary Cahill Ternyata Hampir Gabung Manchester City
- Hanya Mau Klub Besar, Cech Sulit Tinggalkan Chelsea
- Ronaldo: Chelsea Klub Yang Tepat Untuk Oscar dan Willian
- Scout Chelsea Ternyata Sudah Lama Intai Imbula
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 23:59
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 23:07
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 22:21
Manchester United Cemas: Casemiro Terancam Sanksi Lagi di Premier League
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 04:56
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 04:36
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 01:05
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 01:04
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 01:03
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- MU Jadi Raja Long Ball Premier League, Taktik Baru Ruben Amorim Mulai Membuahkan Hasil
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Kok Bisa Harry Maguire Sebut Kemenangan Manchester United Atas Liverpool jadi Hal Memalukan, Apa yang Salah?
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...