
Bola.net - Juventus akan menjamu Fiorentina pada pekan ke-12 Liga Italia atau Serie A 2021/22, Minggu (7/11/2021). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Allianz Stadium ini.
Dalam laga kandangnya melawan Fiorentina di Serie A musim lalu, pada pekan ke-14, Juventus takluk 0-3. Tertinggal oleh gol Dusan Vlahovic menit 3, Juventus kemudian kehilangan Juan Cuadrado yang dikartu merah di menit 18. Fiorentina lantas menambah dua gol lewat bunuh diri Alex Sandro menit 76 dan finishing Martin Caceres menit 81.
Musim lalu, Juventus tanpa kemenangan dalam 2 pertemuan dengan Fiorentina. Ketika ganti bertandang ke markas Fiorentina pada pekan 33, Juventus hanya meraih hasil seri 1-1.
Juventus menang 5 kali dan cuma kalah 1 kali dalam 8 laga terakhirnya melawan Fiorentina di Serie A (M5 S2 K1).
Selalu tercipta minimal 3 gol dalam 7 dari 8 laga kandang terakhir Juventus melawan Fiorentina di semua kompetisi.
Statistik Juventus
- Juventus di Serie A 2021/22 sejauh ini: M4 S3 K4 (gol 15-15).
- Rekor kandang Juventus di Serie A 2021/22 sejauh ini: M2 S1 K2 (gol 6-6).
- Gol terbanyak untuk Juventus di Serie A 2021/22 sejauh ini: Paulo Dybala (3).
- Assist terbanyak untuk Juventus di Serie A 2021/22 sejauh ini: Paulo Dybala (3).
- Paulo Dybala mencetak 3 gol dan 2 assist dalam 4 penampilan terakhirnya untuk Juventus di semua kompetisi.
- Juventus tanpa kemenangan dalam 3 laga terakhirnya di Serie A: Inter 1-1 Juventus, Juventus 1-2 Sassuolo, Verona 2-1 Juventus.
- Juventus selalu mencetak 1 gol di tiap laga dalam 5 laga terakhirnya di Serie A.
- Juventus cuma mencatatkan 1 clean sheet dalam 5 laga kandang terakhirnya di Serie A.
- Rekor pelatih Massimiliano Allegri vs Fiorentina: M12 S4 K7.
- Rekor pelatih Massimiliano Allegri vs Vincenzo Italiano: M- S- K-
Statistik Fiorentina
- Fiorentina di Serie A 2021/22 sejauh ini: M6 S0 K5 (gol 16-13).
- Rekor tandang Fiorentina di Serie A 2021/22 sejauh ini: M3 S0 K3 (gol 6-7).
- Gol terbanyak untuk Fiorentina di Serie A 2021/22 sejauh ini: Dusan Vlahovic (8).
- Assist terbanyak untuk Fiorentina di Serie A 2021/22 sejauh ini: Giacomo Bonaventura, Riccardo Saponara (2).
- Fiorentina cuma menang 3 kali dalam 7 laga terakhirnya di Serie A (M3 S0 K4).
- Selalu tercipta maksimal 2 gol dalam 3 laga tandang terakhir Fiorentina di Serie A.
- Fiorentina cuma mencetak total 1 gol dalam 3 laga tandang terakhirnya di Serie A.
- Fiorentina selalu kalah dengan skor 0-1 dalam 2 laga tandang terakhirnya di Serie A, yakni melawan Venezia dan Lazio.
- Rekor pelatih Vincenzo Italiano vs Juventus: M0 S0 K2.
- Rekor pelatih Vincenzo Italiano vs Massimiliano Allegri: M- S- K-
Klasemen Sementara Serie A 2021/22
Sumber: WhoScored, Transfermarkt
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Paulo Dybala vs Zenit: Lewati Gol Platini, Tiru Selebrasi, Loloskan Bianconeri
- Juventus Lolos 16 Besar: Di Liga Champions Sangar, di Serie A Lemah, Kebalikan AC Milan
- Barcelona Menang, Berikutnya Benfica, Terakhir Lawan Bayern Berdoa Saja
- Dear Ole, 5 Menitnya Van de Beek Lebih Efektif daripada 70 Menitnya Pogba
- Benfica Kebobolan 9 Gol di Grup E, Semuanya 'Pemberian' Bayern, 4 dari Lewandowski
- 1000 Gol Madrid di Liga Champions, Benzema, Tuan Muda Vinicius, dan Atta Halilintar
- Jabat Tangan Simeone dan Klopp Jilid 2: Kalah Lagi, Kali ini di Anfield, dan Ganti Dicueki
- Harapan Fans AC Milan Sekarang: Jangan Sampai ke 'Liga Malam Jumat', Serie A Saja!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 23 Oktober 2025 19:22
AC Milan Makin Perkasa, Tapi Allegri Siapkan Bala Bantuan Baru di Januari 2026
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:46
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:29
-
Liga Italia 23 Oktober 2025 18:06
Fikayo Tomori Yakin Luka Modric Bisa Bawa AC Milan Juara Seperti Ibrahimovic
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 23 Oktober 2025 20:41
-
Liga Italia 23 Oktober 2025 20:33
-
Bola Indonesia 23 Oktober 2025 19:34
-
Liga Italia 23 Oktober 2025 19:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:46
-
Otomotif 23 Oktober 2025 18:41
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Dapur Taktik Allegri: Begini Caranya Mengakali Badai Cedera dan Bawa Milan ke Puncak Klasemen Serie A
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...