
Bola.net - - Pelatih AC Milan, Vincenzo Montella tak mau larut dalam spekulasi soal masa depannya. Menurutnya, adalah penting untuk tetap fokus bekerja dalam tim dan menampilkan performa terbaik di tiap pertandingan.
AC Milan kembali gagal meraih kemenangan. Setelah pekan lalu dikalahkan Juventus 0-2, tengah pekan ini mereka kembali gagal meraih poin penuh. Melawan AEK Athens, Rossoneri hanya bermain imbang tanpa gol.
Setelah hasil imbang tersebut, banyak beredar desas-desus yang mengatakan bahwa masa depan Montella akan ditentukan melawan Sassuolo akhir pekan ini. Bila gagal menang, ada kabar yang menyebut dia akan dipecat dari jabatan pelatih.
"Ini adalah pertandingan yang sulit hari ini, dan mungkin juga yang selanjutnya. Suso punya masalah otot, jadi saya tak ingin mengambil resiko. Tapi dia mungkin akan bermain akhir pekan nanti," ujarnya.
"Saya sudah melihat pemakaman saya untuk sementara waktu! Ini memberi anda perspektif baru tentang berbagai hal. Klub percaya pada saya dan kami akan lihat," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 1 Januari 2026 15:31Gebrakan Tahun Baru! Inter Milan Ingin Boyong Pemain Ini dari Arab Saudi!
-
Liga Italia 1 Januari 2026 15:03
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 2 Januari 2026 02:40 -
Liga Inggris 2 Januari 2026 02:34 -
Liga Spanyol 2 Januari 2026 02:30 -
Liga Inggris 2 Januari 2026 01:54 -
Liga Inggris 2 Januari 2026 01:29 -
Liga Inggris 1 Januari 2026 23:24
MOST VIEWED
- Alasan Sandro Tonali Adalah Potongan Terakhir Puzzle Juventus di Bursa Januari 2027
- Biang Kerok AC Milan Belum Sepakati Kontrak Baru dengan Mike Maignan
- Juventus dan Blunder Terbesar Comolli: 1 Keputusan yang Memiliki Efek Berantai Panjang
- Mengungkit Lagi 'Dosa' Erik ten Hag: Lepas Scott McTominay, Hadiahkan Kejayaan untuk Napoli
HIGHLIGHT
- 3 Pemain Terbaik Dunia Versi Luka Modric: Lamine Y...
- 5 Pemain yang Bisa Dibidik Liverpool di Januari Ji...
- Salah hingga Drogba, 7 Pemain Terhebat yang Tak Pe...
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5441634/original/034864300_1765513701-1000646600.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5460750/original/026876000_1767281764-wanita-peluk-wowo-ad32f5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5460749/original/016468500_1767281493-sequence-08-d604e1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460728/original/045861800_1767276797-TNI_AL_bongkar_penyelundupan_ratusan_ayam_asal_Filipina.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2320823/original/081726300_1533547808-1533547808795595a12a057c17a3-1511170135-68a924bc8b749cf5e5e988632909e917.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460698/original/043767900_1767267992-Kecelakaan_maut_ojol_dengan_ambulans_di_Palangka_Raya.png)

