
- Brasil akan beruji coba melawan Arab Saudi dan Argentina pada 12 dan 16 Oktober 2018 mendatang. Pelatih Tite sudah mengumumkan skuatnya. Dia tidak memanggil Douglas Costa.
Winger Juventus itu tak dipanggil ke timnas salah satunya adalah karena meludahi lawan di Serie A.
Costa meludahi pemain Sassuolo, Federico Di Francesco, akhir pekan lalu. Costa pun dijatuhi skorsing empat pertandingan liga.
Costa juga mengalami cedera saat melawan Valencia di Liga Champions tengah pekan kemarin.
"Khusus Douglas Costa, dia tak dipanggil karena dua alasan: cedera, dan insiden yang terjadi di liga," kata Tite, seperti dikutip Football Italia.
"Itu merupakan tindakan yang menunjukkan kurangnya kedisiplinan."
Dengan begini, berarti hanya satu pemain Juventus yang dipanggil ke skuat Brasil. Pemain tersebut adalah bek kiri Alex Sandro.
Scroll ke bawah untuk melihat daftar lengkapnya.
Skuat Brasil
Berikut adalah skuat Brasil untuk uji coba melawan Arab Saudi dan Argentina pada 12 dan 16 Oktober 2018.
Kiper: Alisson [Liverpool], Ederson [Man City], Phelipe [Gremio].
Belakang: Marquinhos [PSG], Miranda [Inter], Pablo [Bordeaux], Alex Sandro [Juventus], Danilo [Man City], Eder Militao [Porto], Fabinho [Liverpool], Marcelo [Real Madrid].
Tengah: Arthur [Barcelona], Casermiro [Real Madrid], Fred [Manchester United], Philippe Coutinho [Barcelona], Renato Augusto [Beijing Guoan], Wallace [Hannover].
Depan: Everton [Gremio], Roberto Firmino [Liverpool], Gabriel Jesus [Man City], Malcom [Barcelona], Neymar [PSG], Richarlison [Everton].
Video Insiden Douglas Costa
Douglas Costa mendapatkan kartu merah usai meludahi lawannya, Federico Di Francesco saat Juventus mengalahkan Sassuolo.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:53 -
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 19 Januari 2026 14:57Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
-
Liga Italia 19 Januari 2026 14:39Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 02:31
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

