
Bola.net - - AS Roma dikabarkan telah menaikkan tawaran mereka kepada Leicester City untuk Riyad Mahrez sebesar 35 juta euro dengan pembayaran yang diangsur untuk beberapa termin.
Nama Mahrez memang menjadi buruan teratas Giallorossi untuk mengisi posisi yang ditinggalkan Mohamed Salah. Winger asal Mesir ini sendiri meninggalkan Italia untuk bergabung dengan Liverpool musim panas ini.
Sebelumnya, Roma dikabarkan telah mengirimkan tawaran pertama mereka senilai 30 juta euro untuk Mahrez. Namun tawaran itu ditolak karena Leicester mematok harga sebesar 40 juta euro untuk gelandang asal Aljazair tersebut.
Baru-baru ini, France Football dan Gazzetta dello Sport sepakat bahwa Roma telah menaikkan tawaran mereka. Kabarnya, tawaran baru yang mereka luncurkan sebesar 35 juta euro atau sekitar 31,6 juta poundsterling, namun dengan pembayaran bertahap.
Kesepakatan seperti ini sebelumnya sudah pernah dilakukan Roma saat mereka mendatangkan Mohamed Salah dari Chelsea dan juga saat membeli Edin Dzeko dari Manchester City.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
-
Liga Italia 21 Oktober 2025 21:47
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:34
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...