
Bola.net - - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri baru-baru ini memberikan informasi terbaru terkait cedera penyerang mudanya, Paulo Dybala. Allegri menyebut Dyabala mengalami cedera ringan, dan kemungkinan besar bisa pulih pada pertandingan melawan Barcelona tengah pekan nanti.
Dybala sendiri diturunkan sebagai starter pada pertandingan melawan Pescara baru-baru ini. Penyerang asal Argentina itu dikabarkan mendapat cedera saat ia ditarik keluar pada menit ke 54.
Cederanya Dybala ini bisa menjadi kerugian besar bagi Juventus. Pasalnya Dybala mencetak dua gol di leg pertama melawan Barcelona, dan kehadirannya sangat dibutuhkan di leg kedua di Camp Nou nanti.
Juventus.
Allegri sendiri menyebut bahwa cedera Dybala tidak terlalu serius dan kemungkinan besar ia bisa pulih sebelum leg kedua melawan Barcelona nanti. "Dybala mendapat cedera, ada distorsi pada otot pergelangan kakinya," tutur Allegri kepada Mediaset Premium.
"Namun kami memiliki empat hari sebelum pertandingan melawan Barcelona. Kami harus optimis ia bisa pulih sebelum waktunya." tutup pelatih berusia 49 tahun tersebut.
Pada pertandingan Serie A melawan Pescara tersebut berhasil dimenangkan oleh kubu Si Nyonya Tua. Brace Gonzalo Higuain cukup bagi Juventus untuk membawa pulang tiga poin ke Turin.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:53 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 15:31Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15 -
Liga Champions 20 Januari 2026 00:45 -
Piala Dunia 19 Januari 2026 23:50 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

