Highlights VNL 2022: Amerika Serikat Sikat Jerman 3-1
Anindhya Danartikanya | 6 Juli 2022 11:07Bola.net - Tim voli putra Amerika Serikat berhasil mengalahkan Jerman pada laga pekan ketiga Volleyball Nations League 2022. Pada laga yang berlangsung di Osaka, dan disiarkan OChannel dan Vidio tersebut, tim Amerika Serikat berhasil menang 3-1 atas Jerman.
Amerika Serikat terlihat sudah mendominasi pertandingan sejak set awal. Terbukti, pada dua set awal mereka berhasil meraih kemenangan 25-21 di set pertama, 25-19 di set kedua. Memasuki set ketiga, tim Jerman berhasil memberikan perlawanan dan berhasil unggul di set ketiga dengan raihan skor 25-22. Namun usaha tim Jerman untuk kembali unggul di set empat dan menyamakan kedudukan gagal, karena Amerika Serikat mampu kembali unggul. Set empat sekaligus set terakhir pada laga ini ditutup dengan skor 25-18 untuk keunggulan Amerika Serikat.
Cuplikan pertandingan laga pertama pekan ketiga VNL sektor putra dapat Anda saksikan pada video di atas.
Laga selanjutnya di pekan ketiga Volleyball Nations League 2022, tim bola voli putra Amerika Serikat akan melawan Prancis pada Kamis (7/7/22) pagi WIB. Sedangkan Jerman, akan bertemu Brasil pada Rabu (6/7/22) siang WIB. Semua laga VNL putra 2022 bisa Bolaneters saksikan secara langsung di Vidio.
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Juni 2022 10:55
-
Piala Eropa 15 Juni 2022 11:14
-
Piala Eropa 15 Juni 2022 09:54
-
Piala Eropa 15 Juni 2022 09:18
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 4 Juni 2023 12:55
-
Bola Indonesia 4 Juni 2023 12:28
-
Liga Champions 4 Juni 2023 11:59
-
Liga Inggris 4 Juni 2023 11:35
-
Liga Inggris 4 Juni 2023 10:51
-
Liga Inggris 4 Juni 2023 10:29
HIGHLIGHT
- Termasuk Gundogan, 5 Kapten Terakhir yang Sukses A...
- 5 Pelatih yang Cabut Usai Membawa Timnya Juara, Lu...
- 6 Bintang Brighton yang Bakal Menjadi Rebutan Klub...
- 5 Pemain dari Skuad Real Madrid Peraih La Decima y...
- 4 Klub yang Bisa Pulangkan Sadio Mane ke Premier L...
- 5 Calon Destinasi Sadio Mane jika Tinggalkan Bayer...
- 5 Klub dengan Torehan Gelar Premier League Terbany...
KOMENTAR