
Bola.net - Pembalap McLaren F1 Team, Lando Norris, sukses mencatatkan waktu tercepat dalam sesi latihan kedua Formula 1 GP Italia 2025 di Sirkuit Monza, pada Jumat (5/9/2025).
Pembalap Inggris ini diikuti oleh pembalap Scuderia Ferrari HP, Charles Leclerc, di posisi kedua, dan pembalap Atlassian Williams Racing, Carlos Sainz jr, di posisi ketiga.
Sementara itu, posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap McLaren F1 Team, Oscar Piastri, dan pembalap Scuderia Ferrari HP, Lewis Hamilton.
Berikut hasil latihan kedua Formula 1 GP Italia 2025 di Sirkuit Monza.
Hasil Latihan Kedua Formula 1 GP Italia 2025
- Lando Norris - McLaren F1 Team
- Charles Leclerc - Scuderia Ferrari HP
- Carlos Sainz jr - Atlassian Williams Racing
- Oscar Piastri - McLaren F1 Team
- Lewis Hamilton - Scuderia Ferrari HP
- Max Verstappen - Oracle Red Bull Racing
- Alex Albon - Atlassian Williams Racing
- Nico Hulkenberg - Stake F1 Team Kick Sauber
- Yuki Tsunoda - Oracle Red Bull Racing
- George Russell - Mercedes AMG Petronas
- Isack Hadjar - Visa Cash App Racing Bulls
- Gabriel Bortoleto - Stake F1 Team Kick Sauber
- Lance Stroll - Aston Martin Aramco
- Ollie Bearman - MoneyGram Haas F1 Team
- Fernando Alonso - Aston Martin Aramco
- Esteban Ocon - MoneyGram Haas F1 Team
- Liam Lawson - Visa Cash App Racing Bulls
- Pierre Gasly - BWT Alpine F1 Team
- Kimi Antonelli - Mercedes AMG Petronas
- Franco Colapinto - BWT Alpine F1 Team
Jadwal Pekan Balap Formula 1 GP Italia 2025
Jumat, 5 September 2025
18:30-19:30 WIB: Practice 1
22:00-23:00 WIB: Practice 2
Sabtu, 6 September 2025
17:30-18:30 WIB: Practice 3
21:00-22:00 WIB: Qualifying
Minggu, 7 September 2025
20:00 WIB: Race (53 lap)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 9 Januari 2026 07:41Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
-
Liga Inggris 9 Januari 2026 07:05Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
-
Liga Inggris 9 Januari 2026 06:07Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
-
Liga Inggris 9 Januari 2026 05:30
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 9 Januari 2026 07:44 -
Liga Italia 9 Januari 2026 07:41 -
Liga Spanyol 9 Januari 2026 07:30 -
Liga Italia 9 Januari 2026 07:11 -
Liga Inggris 9 Januari 2026 07:05 -
Liga Spanyol 9 Januari 2026 07:04
MOST VIEWED
- Tak Cuma Jadi Tuan Rumah MotoGP, Ini Daftar Kegiatan Sirkuit Mandalika Sepanjang 2026
- Era Baru MotoGP pada 2027, Motor 850cc Diprediksi Lebih Lambat hingga 2,5 Detik demi Keselamatan
- Uang Bukan Segalanya Bagi Marc Marquez, Tinggalkan Gaji Fantastis Justru Bantu Juarai MotoGP Lagi
- Marc Marquez Ngaku Bakal Pensiun Lebih Cepat Gara-Gara Cedera, Tapi Bukan di MotoGP 2027
HIGHLIGHT
- 3 Pemain yang Bisa Cabut dari Arsenal pada Bursa T...
- 6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jend...
- 6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5467108/original/070332500_1767862844-WhatsApp_Image_2026-01-08_at_10.37.49.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5467501/original/050359800_1767909408-PSG_players_celebrate_after_the_French_Super_Cup.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3224866/original/056906700_1598937654-20200901-Imunisasi-Campak-Anak-Sekolah-Dasar-DWI-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5467475/original/095920100_1767890011-Pria_mengaku_dukun_cabuli_dua_perempuan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5467461/original/009860600_1767888546-Personel_Brimob_diamankan_terkait_kasus_penembakan_warga.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5467445/original/064657900_1767885542-WhatsApp_Image_2026-01-08_at_21.22.24.jpeg)

