
Bola.net - Timnas Belgia menggelar pertandingan uji coba internasional melawan Luxembourg, Minggu (9/6/2024) dini hari WIB. Bertanding di King Baudouin Stadium, The Red Devils menang 3-0.
Bermain di hadapan suporter sendiri, Belgia mendominasi penguasaan bola. Kevin De Bruyne dan kolega juga banyak menciptakan peluang.
Namun, Belgia terlihat kesulitan memasukkan bola ke gawang lawan. Tuan rumah baru bisa memecah kebuntuan pada menit ke-42 lewat penalti Romelu Lukaku.
Belgia mendapat hadiah penalti setelah Lukaku dijatuhkan di kotak terlarang. Lukaku sendiri yang menjadi eksekutor dan berhasil mencetak gol untuk menutup babak pertama dengan skor 1-0.
Belgia bisa menambah gol pada babak kedua atau tepatnya menit ke-57. Lukaku mencetak gol keduanya dengan menuntaskan umpan silang dari Jeremy Doku.
Saat pertandingan memasuki menit ke-81, Leandro Trossard mencetak gol ketiga untuk Belgia. Gol itu tercipta berkat assist Wout Faes.
Setelah itu, tak ada tambahan gol yang tercipta hingga pertandingan berakhir. Belgia memenangkan pertandingan ini dengan skor meyakinkan 3-0.
Ini menjadi laga uji coba terakhir Belgia jelang Euro 2024. Kemenangan ini jadi modal apik bagi skuad Belgia untuk bertarung di Jerman.
Susunan Pemain
Belgia (3-4-2-1): Casteels; Meunier, Witsel, Faes; Doku, Onana, Mangala, Castagne; De Bruyne, Trossard; Lukaku
Pelatih: Domenico Tedesco
Luxembourg (5-4-1): Moris; Carlson, Jans, ahmutovic, Chanot, Dzogovic; Olesen, Pereira, Philipps, Sinani; Rodrigues
Pelatih: Luc Holtz
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 12 Januari 2026 22:12 -
Liga Italia 12 Januari 2026 22:06 -
Liga Italia 12 Januari 2026 22:03 -
Liga Italia 12 Januari 2026 21:56 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 21:45 -
Liga Italia 12 Januari 2026 21:44
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 13 November 2025 10:43 -
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19 -
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29 -
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49 -
piala eropa 26 September 2025 13:01 -
piala eropa 10 September 2025 10:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- Daftar 5 Wasit Terbaik Dunia 2025: Michael Oliver ...
- 3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
- 7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho...
- 6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano R...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469885/original/020550500_1768189949-IMG_3899.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470494/original/030188100_1768207964-WhatsApp_Image_2026-01-12_at_15.41.13__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470650/original/054391100_1768213199-Screen_Shot_2026-01-12_at_17.17.28.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469994/original/094042700_1768193914-Akses_menuju_Bandara_Internasional_Soekarno_Hatta__terendam_banjir.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5467311/original/035350200_1767870813-Screenshot_2026-01-08_174617.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470787/original/078578100_1768226283-313c78ff-c050-4dfa-8243-7a0f55948d46.jpg)
