
Bola.net - Timnas Belanda dan Timnas Turki akan berduel di perempat final Euro 2024. Pertandingan babak 8 besar Belanda vs Turki di Olympiastadion ini akan kick-off Minggu, 7 Juli 2024, 02:00 WIB.
Belanda dan Turki belum pernah bertemu di putaran utama Euro. Ini akan menjadi yang pertama buat mereka.
Terakhir kali Belanda dan Turki bertemu adalah dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2022 di Amsterdam pada September 2021. Belanda menang telak 6-1.
Enam gol Belanda dicetak oleh Davy Klaassen menit 1, Memphis Depay menit 16, 38 (penalti), dan 54, Guus Til menit 80, serta Donyell Malen menit 90. Satu gol hiburan Turki, yang bermain sepuluh orang sejak Caglar Soyuncu mendapatkan kartu kuning kedua di menit 44. diciptakan oleh Cengiz Under pada menit 90+2.
Head to Head Belanda vs Turki

5 pertemuan terakhir
08/09/21 Belanda 6-1 Turki (Kualifikasi Piala Dunia)
25/03/21 Turki 4-2 Belanda (Kualifikasi Piala Dunia)
06/09/15 Turki 3-0 Belanda (Kualifikasi Euro)
29/03/15 Belanda 1-1 Turki (Kualifikasi Euro)
16/10/13 Turki 0-2 Belanda (Kualifikasi Piala Dunia).
5 pertandingan terakhir Belanda (M-M-S-K-M)
11/06/24 Belanda 4-0 Islandia (Friendly)
16/06/24 Polandia 1-2 Belanda (Euro)
22/06/24 Belanda 0-0 Prancis (Euro)
25/06/24 Belanda 2-3 Austria (Euro)
02/07/24 Rumania 0-3 Belanda (Euro).
5 pertandingan terakhir Turki (K-M-K-M-M)
11/06/24 Polandia 2-1 Turki (Friendly)
18/06/24 Turki 3-1 Georgia (Euro)
22/06/24 Turki 0-3 Portugal (Euro)
27/06/24 Ceko 1-2 Turki (Euro)
03/07/24 Austria 1-2 Turki (Euro).
Statistik Belanda vs Turki

- Belanda cuma menang 4 kali dalam 9 laga terakhir vs Turki (M4 S3 K2).
- Belanda selalu gagal clean sheet dalam 4 laga terakhir vs Turki.
- Belanda menang 5 kali dan kalah 2 kali dalam 8 laga terakhir di putaran utama Euro (M5 S1 K2).
- Belanda selalu mencetak minimal 2 gol dalam 6 dari 8 laga terakhir di putaran utama Euro.
- Belanda menang 8 kali dan kalah 2 kali dalam 11 laga terakhir (M8 S1 K2).
- Belanda selalu mencetak minimal 2 gol dalam 7 dari 9 laga terakhir.
- Belanda 8 kali clean sheet dalam 11 laga terakhir.
- Tak ada hasil seri dalam 11 laga terakhir Turki di putaran utama Euro (M4 S0 K7).
- Turki cuma 1 kali clean sheet dalam 16 laga terakhir di putaran utama Euro.
- Turki cuma menang 3 kali dalam 9 laga terakhir (M3 S2 K4).
- Turki selalu mencetak minimal 2 gol dalam 3 dari 4 laga terakhir.
Hasil dan Jadwal Euro 2024 Babak 8 Besar/Perempat Final

5 Juli 2024, 23:00 WIB Spanyol 2-1 Jerman - MHPArena/Stuttgart Arena
Gol: Dani Olmo 51, Mikel Merino 119 (extra time) - Florian Wirtz 89
6 Juli 2024, 02:00 WIB Portugal 0-0/penalti 3-5 Prancis - Volksparkstadion
Adu penalti: Cristiano Ronaldo (gol), Bernardo Silva (gol), Joao Felix (gagal), Nuno Mendes (gol) - Ousmane Dembele (gol), Youssouf Fofana (gol), Jules Kounde (gol), Bradley Barcola (gol), Theo Hernandez (gol)
6 Juli 2024, 23:00 WIB Inggris vs Swiss - Merkur Spiel-Arena/Dusseldorf Arena
7 Juli 2024, 02:00 WIB Belanda vs Turki - Olympiastadion
Bagan Fase Gugur Euro 2024
Bagan fase gugur Euro 2024 (c) UEFA
Jangan lewatkan momen-momen seru Euro 2024. Segera catat jadwal lengkap Euro 2024 dan pastikan kamu kunjungi Bola.net sekarang untuk mendapatkan informasi terbaru seputar Piala Eropa 2024. Jangan lupa ya, Bolaneters!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 2 November 2025 14:01Barcelona Siap Permanenkan Rashford, tapi Terbentur Satu Syarat Berat Ini!
-
Liga Spanyol 2 November 2025 13:27Rahasia Gol Jude Bellingham Terbongkar! Alonso: Kami Latih Dia di Posisi Itu!
-
Liga Inggris 2 November 2025 11:27Sindiran Maut Malo Gusto Usai Chelsea Bungkam Tottenham: Cerita yang Sama Lagi!
-
Bolatainment 31 Oktober 2025 23:15Kacau! Memphis Depay Dituding Hamili Influencer Brasil Lalu Menghilang
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 3 November 2025 05:47 -
Liga Spanyol 3 November 2025 05:41 -
Liga Italia 3 November 2025 05:31 -
Liga Inggris 3 November 2025 05:09 -
Liga Italia 3 November 2025 05:08 -
Liga Italia 3 November 2025 04:52
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19 -
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29 -
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49 -
piala eropa 26 September 2025 13:01 -
piala eropa 10 September 2025 10:18 -
piala eropa 5 September 2025 13:33
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2084126/original/081963400_1523679670-Konflik_keraton_solo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5400277/original/094433000_1762076320-Kereta_Paralaya.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5400246/original/078299200_1762072815-Masjid_Pujosono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5038877/original/031315500_1733484944-Snapinsta.app_453024575_1057568872759530_5579658151177763430_n_1080.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399921/original/058352900_1762048008-Raja_Keraton_Kasunanan_Surakarta_Hadiningrat__Paku_Buwono_XIII_Hangabehi.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5282505/original/016040500_1752477391-20250714_102129.jpg)
