Asher Chris Ofega Agbinone
- Nama Lengkap Asher Chris Ofega Agbinone
- Tempat Lahir Inggris
- Tanggal Lahir 28 September 2005 (20 Tahun)
- Kebangsaan Inggris
- Klub Crystal Palace
- Posisi Penyerang
- No Punggung 63
- Tinggi 180 cm
Asher Chris Ofega Agbinone lahir pada tanggal 28 September 2005 yang berposisi sebagai penyerang untuk klub Crystal Palace.
Asher Agbinone merupakan penyerang serba bisa yang telah berkembang di Crystal Palace sejak U-9, mencetak gol pertamanya untuk U-18 pada Oktober 2022 dan menandatangani kontrak profesional pada bulan yang sama.
KARIER KLUB
Crystal Palace (2024-sekarang)
Pada musim 2023/24, Agbinone mencetak sembilan gol dalam 20 penampilan untuk tim U18 dan U21 Crystal Palace yang membuatnya dipanggil untuk tur pramusim tim utama di Amerika Serikat.
Pada September 2024, Agbinone masuk dalam skuad utama dan tanpil di bangku cadangan saat melawan Chelsea di Premier League.
PENGHARGAAN
Crystal Palace
- Goal of the Month for March 2023
Penulis: Tasya Alya Salsabila
Published: 20 September 2024
Karir
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Negara Besar yang Belum Pernah Lolos ke Piala Du...
- 5 Mantan Anak Buah Arsene Wenger yang Kini Menjadi...
- 5 Perubahan yang Harus Dilakukan Ruben Amorim agar...
- 5 Top Skor Kualifikasi Piala Dunia: Ronaldo Pecahk...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

