Michael Willian Baird
- Nama Lengkap Michael Willian Baird
- Tempat Lahir Brisbane, Australia
- Tanggal Lahir 1 Agustus 1983 (42 Tahun)
- Kebangsaan Australia
- Klub PSM Makassar
- Posisi Penyerang
- No Punggung 99
- Tinggi 0 cm
Michael Willia Baird merupakan pemain sepakbola asal Australia kelahiran Brisbane, Australia 01 Agustus 1983.
Setelah bermain apik di National Soccer League (NSL) dan A-League, dan juga menghabiskan sebagian karirnya di New South Wales and Queensland., Baird pindah ke Universitatea Craiova di Liga Rumania. Namun karena perselisihan kontrak, dirinya kembali ke Australia dan bergabung dengan Perth Glory sebelum gabung Central Coast Mariner pada musim 2011-2012.
Baird juga pernah mencicipi kompetisi Malaysia bersama Sabah FC pada tahun 2012. Dan musim ini Baird bergabung dengan PSM Makassar.
Karir Klub
2000–2001 Brisbane Lions
2001–2002 Brisbane Strikers
2002–2003 South Melbourne FC
2003–2004 Sydney Olympic
2004 → Queensland Lions
2004–2005 Bonnyrigg White Eagles
2005–2006 Brisbane Roar
2006–2009 Universitatea Craiova
2010–2011 Perth Glory
2011–2012 Central Coast Mariners
2012 Sabah FA
2013 Peninsula Power
2013 Universitatea Craiova
2014-sekarang PSM Makassar
Karir
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- Ronaldo Masih Raja! Ini 10 Pesepak Bola dengan Bay...
- Dari Postecoglou hingga De Boer, Inilah Masa Kepel...
- 9 Pemain yang Telah Mencetak Lebih dari 400 Gol di...
- 11 Bek Manchester United Paling Suka Cetak Gol di ...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

