
Bola.net - - Bursa transfer musim panas 2017/18 rupanya jadi momen yang sangat sibuk bagi raksasa La Liga, Barcelona. Baru-baru ini, terungkap jika Barca juga menyusun rencana membeli Saul Niguez dan Antoine Griezmann.
Seperti yang dilaporkan oleh Jose Ramon dari Onda Cero, Barca seperti sudah tahu akan kehilangan Neymar jauh sebelum PSG membelinya dengan harga 222 juta euro. Barca pun sudah menyiapkan beberapa nama untuk bisa menggantikan Neymar.
Yang selama ini beredar di media, pemain bidikan Barca adalah Philippe Coutinho dan gagal. Blaugrana akhirnya mendapatkan Ousmane Dembele dari Barcelona.
Nah, sebelum bursa transfer ramai bicara dua pemain tersebut, rupanya Barca sudah berencana untuk membajak dua bintang klub Atletico Madrid yakni Saul dan Griezmann. Tapi niat mereka untuk membeli mereka belum menjadi kenyataan.
Saul Niguez
Awalnya, Barca sudah menyiapkan 80 juta euro untuk membeli Saul. Tapi, pemain berusia 22 tahun kemudian memperpanjang kontraknya di Atletico. Klausul pelepasan dalam kontraknya pun naik menjadi 150 juta euro. Barca urung membelinya.
Hal yang sama juga terjadi pada kasus rencana pembelian Griezmann. Melihat sang pemain ingin pindah, Barca siap membeli dengan tawaran 100 juta euro. Tapi kemudian Atletico pasang harga 200 juta euro. Barca sempat menawar 140 juta euro untuk pemain berusia 26 tahun, tapi hasilnya nihil.
Baik Saul maupun Griezmann diketahui sangat loyal dengan Atletico Madrid, terutama kepada sang pelatih yaitu Diego Simeone.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 15:31Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 15:15Michael Carrick Bidik Dua Gelandang untuk Perkuat Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 19 Januari 2026 16:27 -
Liga Champions 19 Januari 2026 16:23 -
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 16:11 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 15:58 -
Otomotif 19 Januari 2026 15:54
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Real Madrid Tersungkur, Sikap Alvaro Arbeloa 'Manjakan' Vinicius Justru Jadi Sorotan
- Tempat Menonton Real Madrid vs Levante: Link Streaming dan Main Jam Berapa?
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476765/original/050705400_1768798153-IMG_9387.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477273/original/087739100_1768814462-Tampilan_notifikasi_pergerakan_langkah_diduga_dari_smartwach_co-pilot_Farhan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477257/original/034120400_1768813551-Kawasan_perampok_di_Lampung_gasak_uang_Rp_800_juta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476500/original/075661900_1768778790-SENEGAL_1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477199/original/037351400_1768811881-Mentan_Andi_Amran_Sulaiman.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477194/original/033203500_1768811621-IMG-20260119-WA0026.jpg)

