
Bola.net - - Barcelona akan menjalani pertandingan derby Catalan menghadapi Espanyol akhir pekan ini. Derby ini biasanya berlangsung panas layaknya derby lokal di banyak tempat lain.
Meski demikian, dua klub Catalan ini punya tradisi unik. Sebelum pertandingan, kedua pelatih dari kedua tim akan melakukan foto bersama. Namun tahun ini, tradisi itu terhenti karena Luis Enrique tak mau berfoto bersama Quique Sanchez Flores.
Enrique masih dendam kepada Sanchez Flores. Keduanya pernah berteman sangat baik di Real Madrid, namun pertemanan mereka berakhir ketika Sanchez Florez mengatakan kepada pelatih Madrid saat itu, Jorge Valdano, bahwa Enrique membawa pengaruh buruk di tim. Keduanya sudah tidak berbicara lagi selama 20 tahun.
"Yang penting adalah permainan bagus di lapangan. Saya tidak mengerti apa pentingnya berfoto bersama Quique sebelum derby," tukas Enrique seperti dilansir AS.
Namun Sanchez Flores lebih tenang menanggapi ulah Enrique itu. "Saya bisa bergaul akrab dengan siapa pun. Saya akan bergaul dengan orang yang mau dekat dengan saya. Sekarang saya lebih dewasa dan tak peduli lagi dengan hal kecil seperti itu," cetus Sanchez Florez seperti dilansir Marca.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 15:31Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 10:52Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:07 -
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Real Madrid Tersungkur, Sikap Alvaro Arbeloa 'Manjakan' Vinicius Justru Jadi Sorotan
- Tempat Menonton Real Madrid vs Levante: Link Streaming dan Main Jam Berapa?
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

