
Bola.net - Cristiano Ronaldo mengeluhkan minimnya waktu yang didapat oleh Real Madrid untuk memulihkan diri menjelang duel melawan Barcelona di akhir pekan ini.
Madrid baru saja bermain melawan Liverpool di Liga Champions dan Clasico bakal digelar Sabtu malam. Itu artinya mereka punya kurang lebih dua hari untuk memulihkan diri.
Tentu hal tersebut berbeda jauh dengan Blaugrana, yang pekan ini menghadapi Ajax di kandang sendiri dan sudah bermain terlebih dahulu.
"Mungkin, mungkin akan lebih baik jika kami bermain di hari Minggu. Itu akan sempurna. Namun saya tidak akan menggunakannya sebagai alasan," tutur Ronaldo pada AS.
"Namun pemain yang bekerja profesional tahu bahwa pemulihan dua hari tidak sama dengan tiga hari. Namun kami tidak akan menggunakannya sebagai alasan. Kami akan bermain baik dan menang," pungkasnya. [initial]
(as/rer)
Madrid baru saja bermain melawan Liverpool di Liga Champions dan Clasico bakal digelar Sabtu malam. Itu artinya mereka punya kurang lebih dua hari untuk memulihkan diri.
Tentu hal tersebut berbeda jauh dengan Blaugrana, yang pekan ini menghadapi Ajax di kandang sendiri dan sudah bermain terlebih dahulu.
"Mungkin, mungkin akan lebih baik jika kami bermain di hari Minggu. Itu akan sempurna. Namun saya tidak akan menggunakannya sebagai alasan," tutur Ronaldo pada AS.
"Namun pemain yang bekerja profesional tahu bahwa pemulihan dua hari tidak sama dengan tiga hari. Namun kami tidak akan menggunakannya sebagai alasan. Kami akan bermain baik dan menang," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Ronaldo: Lawan Saya Barcelona, Bukan Messi
- Barcelona, Calon Korban Streak Gol CR7 ke-11
- Ancelotti: Clasico Akan Hebat, Untung Saya Punya Tiket
- Casillas: Ronaldo Lampaui Messi, Ia Alami Momen Istimewa
- Benzema: Tim Ini Hebat, Kami Akan Kalahkan Barcelona
- Barcelona Langsung Memulai Persiapan Untuk El Clasico
(as/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 23 Oktober 2025 22:59
Apakah Kylian Mbappe Sudah Jadi Pengganti Cristiano Ronaldo di Real Madrid?
-
Liga Spanyol 23 Oktober 2025 22:35
Gagal Tanding di Miami, Barcelona Kehilangan Pendapatan Miliaran Rupiah
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:46
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:29
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 23:29
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 23:19
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 23:08
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 23:07
-
Liga Spanyol 23 Oktober 2025 22:59
-
Bola Dunia Lainnya 23 Oktober 2025 22:57
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...