
Bola.net - Setelah cedera dan absen cukup lama, Elkan Baggott akhirnya kembali ke lapangan dan bermain untuk Blackpool FC. Kembalinya pemain 22 tahun itu sekaligus membuat fans Timnas Indonesia dilanda rindu.
Baggott masuk dalam skuad Blackpool pada laga EFL Trophy pada Jumat (8/11) dini hari WIB. Pada duel di Bloomfield Road itu, Blackpool kalah 7-8 pada babak adu penalti melawan Liverpool U-21.
Pada laga tersebut Baggott dimainkan sejak menit awal. Dia kemudian ditarik keluar saat pergantian antarbabak. Jadi, Baggott melewatkan laga babak kedua. Pada waktu normal, laga ini berakhir imbang 0-0.
Bagi Baggott, meskipun tidak bermain secara penuh, laga ini punya arti yang sangat penting. Sebab, ini adalah kali pertama Baggott bermain sejak mengalami cedera pada Agustus 2024 yang lalu.
Simak ulasan lebih lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Baggott Bahagia, Fans Indonesia Rindu!
Baggott belum mendapat banyak kesempatan bermain pada musim 2024/2025 ini. Dia baru dimainkan pada dua laga League One (Liga 3 Inggris) sebelum absen panjang karena cedera. Jadi, laga lawan Liverpool jadi momen spesial.
Baggott langsung mengunggah dua foto aksinya lawan Liverpool U-21 di Instagram usai pertandingan. Baggott menambahkan keterangan betapa berarti laga itu, walau dia hanya bermain selama 45 menit.
"Senang bisa kembali ke lapangan lagi," tulis Baggott.
Unggahan Baggott itu segera diserbu fans Timnas Indonesia. Banyak komentar bernada rindu pada unggahan tersebut. Masih banyak fans Indonesia yang berharap Baggott bisa kembali membela panji Indonesia seperti beberapa waktu lalu.
"Bro... come back to timnas," tulis pemilik akun @pryg***. "Elkan back to Timnas ,we are missing you," timpal pemilik akun @***mwid***nto.
Komentar menarik datang dari pemilik akun @ash**_***. Dia ingat momen ikonik saat Timnas Indonesia mendapat lemparan ke dalam. "Senjata rahasia menit akhir = Arhan + Elkan," tulisnya.
Hasil dan Klasemen Grup C
Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia (c) AFC
5 September 2024
- Jepang 7-0 China
- Australia 0-1 Bahrain
- Arab Saudi 1-1 Timnas Indonesia
10 September 2024
- China 1-2 Arab Saudi
- Timnas Indonesia 0-0 Australia
- Bahrain 0-5 Jepang
10 Oktober 2024
- Australia 3-1 China
- Bahrain 2-2 Timnas Indonesia
- Arab Saudi 0-2 Jepang
15 Oktober 2024
- Jepang 1-1 Australia
- China 2-1 Timnas Indonesia
- Arab Saudi 0-0 Bahrain
14 November 2024
- 16.10 WIB: Australia vs Arab Saudi
- 21.00 WIB: Bahrain vs China
15 November 2024
- 19.00 WIB: Timnas Indonesia vs Jepang
19 November 2024
- Bahrain vs Australia
- China vs Jepang
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi
20 Maret 2025
- Jepang vs Bahrain
- Australia vs Timnas Indonesia
- Arab Saudi vs China
25 Maret 2025
- Jepang vs Arab Saudi
- China vs Australia
- Timnas Indonesia vs Bahrain
5 Juni 2025
- Australia vs Jepang
- Bahrain vs Arab Saudi
- Timnas Indonesia vs China
10 Juni 2025
- Jepang vs Timnas Indonesia
- Arab Saudi vs Australia
- China vs Bahrain
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 12 November 2025 09:48Klarifikasi Manajemen Persib Bandung: Bojan Hodak Tidak ke Timnas Indonesia
-
Tim Nasional 12 November 2025 07:49Bukan Cuma Rumor? Timur Kapadze: Saya Sedang Bebas dan Siap Pimpin Timnas Indonesia
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 12 November 2025 16:00 -
Tenis 12 November 2025 15:28 -
Bola Indonesia 12 November 2025 15:21 -
Bola Indonesia 12 November 2025 15:01 -
Liga Inggris 12 November 2025 14:48 -
Liga Inggris 12 November 2025 14:38
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 12 November 2025 12:59 -
tim nasional 12 November 2025 12:48 -
tim nasional 12 November 2025 11:25 -
tim nasional 12 November 2025 10:28 -
tim nasional 12 November 2025 10:26 -
tim nasional 12 November 2025 09:58
MOST VIEWED
- Klasemen Peringkat Ketiga Terbaik Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 di Posisi ke-9, Bisa Lolos 32 Besar?
- Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras di Piala Dunia U-17 2025 - Nonton Gratis di FIFA+
- Jadwal, Hasil Lengkap, Top Skor, & Klasemen Piala Dunia U-17 2025
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
HIGHLIGHT
- Power Ranking 10 Kandidat Pemenang Ballon dOr 2026...
- 10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dar...
- 7 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Endrick Jika ...
- 4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry H...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

















:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/4848469/original/046498400_1717119903-20240530BL_OT_Persib_13.JPG)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5410594/original/076632300_1762937966-prabowo-disambut-dentuman-meriam-temui-sosok-penting-gubernur-jenderal-australia-5374e1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5410574/original/043919500_1762937222-Prabowo_bertemu_eks_pm_australia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5408536/original/044879600_1762820019-Brazil-v-Indonesia-FIFA-Under-17-World-Cup__1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5189152/original/018925300_1744761187-IMG-20250415-WA0035.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5410543/original/023293600_1762936541-IMG-20251112-WA0002.jpg)

