
Bola.net - Maarten Paes jadi pemain Timnas Indonesia yang paling menonjol dari laga imbang 0-0 dengan Australia. Banyak penyelamatan yang dibuat Paes, krusial untuk menjaga gawang timnas tidak sampai kebobolan.
Paes kembali menunjukkan sihirnya pada laga ini. Jika bukan karena kemampuannya dalam mengantisipasi serangan lawan, gawang Indonesia hampir bisa dipastikan bakal bobol dan Skuad Garuda harus menelan kekalahan.
Namun, pada laga ini, kiper 26 tahun tersebut sukses menggagalkan lima peluang Australia. Hebatnya lagi, jika dihitung, kualitas peluang (xG) tiga dari lima peluang tersebut sangat tinggi.
Selain lima penyelamatan itu, Paes juga mencatatkan satu sapuan untuk membuang bola dari area penaltinya.
Sarung Tangan Sama dengan Courtois
Maarten Paes dan Thibaut Courtois sama-sama kenakan sarung tangan dari brand yang sama, Elite Sport. 🧱🇮🇩🇧🇪 pic.twitter.com/bg1mCwLLYX
— Seputar Real Madrid (@SeputarMadrid) September 10, 2024
Bukan fans Indonesia jika tidak jeli. Di tengah pertandingan kemarin, ada akun Twitter fans Real Madrid yang menangkap fakta bahwa Maarten Paes menggunakan sarung tangan merek tertentu.
Kiper FC Dallas itu ternyata menggunakan sarung tangan merek Elite Sport. Dan menurut akun X @SeputarMadrid, ternyata merek sarung tangan yang sama digunakan oleh kiper Real Madrid, Thibaut Courtois.
Cocoklogi menarik ini tidak hanya sampai di situ. Netizen juga menyadari bahwa gaya bermain Paes mirip dengan Courtois, khususnya soal cara memosisikan diri untuk menghentikan peluang lawan.
Netizen Melihat Kemiripan
Cara save dan postur dia pas nutup gawang bener bener kek Kortoa njir
— A (@ASW08297132) September 10, 2024
Kyaknya Paes Emang Ngefans
Idola dia kayaknya emang courtois, dia follow ig nya
— opungluhut0P (@Opungluhut0P) September 10, 2024
Sama-Sama Gendong Tim
Waah ternyata ga gue doank yg ngira kalo gaya maen Cortoa dan Paes hampir sama, TBH hari ini gue baru liat paes maen dan yg keinget langsung ke Cortoa. Sama" nggendong tim
— bloeybiru (@10bloeybiru) September 10, 2024
Kemasukan Courtois Nih
bang paes kesurupan cortoa
— raa ·˚ (@happyxis) September 10, 2024
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 28 Januari 2026 12:20Apa yang Dibutuhkan Real Madrid untuk Finis di Delapan Besar Liga Champions?
-
Liga Champions 28 Januari 2026 12:12Daftar Tim Lolos 16 Besar Liga Champions, 4 Klub Dipastikan Tersingkir
-
Liga Champions 28 Januari 2026 09:27Jadwal Liga Champions Hari Ini: 18 Pertandingan Digelar Serentak
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 28 Januari 2026 12:48 -
Liga Inggris 28 Januari 2026 12:41 -
Liga Champions 28 Januari 2026 12:20 -
Liga Champions 28 Januari 2026 12:19 -
Liga Champions 28 Januari 2026 12:12 -
Liga Champions 28 Januari 2026 12:00
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 28 Januari 2026 10:51
-
tim nasional 28 Januari 2026 09:37
-
tim nasional 28 Januari 2026 07:43
-
tim nasional 28 Januari 2026 06:10 -
tim nasional 27 Januari 2026 22:11 -
tim nasional 27 Januari 2026 21:38
MOST VIEWED
- John Herdman Singgung 2 Pemain Muda Usai Nonton 2 Partai BRI Super League, Tebak Siapa?
- Jadwal Timnas Futsal Indonesia di Piala Asia Futsal 2026 Hari Ini, Selasa 27 Januari 2026: Tantang Korea Selatan
- Malaysia Full Senyum! CAS Cabut Sanksi 1 Tahun Larangan Bermain FIFA, 7 Bintang Naturalisasi Selamat
- John Herdman Segera Otw Eropa, Cari Pemain Keturunan yang Berpotensi Memperkuat Timnas Indonesia
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...












:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486235/original/017993400_1769580865-Kepala_Bidang_Humas_Polda_NTB_Komisaris_Besar_Polisi_Mohammad_Kholid.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4961457/original/096374900_1728224007-fotor-ai-20241006205116.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5484667/original/068903700_1769480617-8084361b-891a-499d-9a91-0e49dfe8f7c9.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486136/original/049100500_1769576941-istri_pesulap_merah.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1255840/original/096199400_1465193504-Tawuran.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4787049/original/045345800_1711578661-penganiayaan.jpg)
