Hasil Voli Putra Asian Games 2023: Sempat Beri Perlawanan Sengit, Indonesia Akhirnya Takluk dari China

Bola.net - Timnas voli putra Indonesia takluk dengan skor 1-3 dari China di babak 12 besar Asian Games 2023 di Linping Sports Centre Gymnasium, Hangzhou, Jumat (22/09/2023) petang WIB.
Timnas voli putra Indonesia sebelumnya lolos dari fase grup dengan status sebagai runner-up grup F. Mereka berada di bawah Jepang.
China langsung mendominasi permainan di set pertama. Mereka unggul dengan skor 17-10.
Pada akhirnya Indonesia tak bisa menyerang balik. China memungkasi laga set pertama dengan skor 25-17.
Set Kedua dan Ketiga
Di set kedua, Indonesia tak bisa mengimbangi China. Mereka pun tertinggal telak 15-9.
Pada akhirnya China kembali tak terbendung. Indonesia kembali ditundukkan dengan skor identik, 25-17.
Di set ketiga, Indonesia menunjukkan tanda-tanda perlawanan. Mereka bisa unggul 7-12.
Namun China kemudian bisa menyusul 13-13. Akan tetapi berkat perjuangan ekstra, Indonesia bisa unggul dan mencuri set ketiga ini dengan kemenangan 23-25.
Set Keempat
Pertandingan tentu saja harus dilanjutkan sampai set keempat. Di sini timnas voli putra Indonesia sempat unggul 8-6.
Namun China kemudian sempat menyusul dan menyamakan skor menjadi 10-10. Tuan rumah kemudian bisa berbalik unggul 16-15.
Akan tetapi pada akhirnya China bisa terus menjaga keunggulannya. Indonesia pun takluk dengan skor 25-22 di set keempat ini.
China pun melaju ke semifinal. Sementara Indonesia menunggu pemenang antara chinese Taipei vs Kazakhstan.
Hasil Timnas Bola Voli Putra Indonesia
19 September 2023
- Indonesia 3-0 Filipina (25-22, 25-23, 25-20)
20 September 2023
- Jepang 3-0 Indonesia (25-18, 25-20, 25-18)
21 September 2023
- Indonesia 3-0 Afghanistan (25-18, 25-21, 25-17)
22 September 2023
- China 3-1 Indonesia (25-17, 25-17, 23-25, 25-22)
Baca Juga:
- Potret Timnas Indonesia U-24 Salat Jumat di China, Egy Maulana Vikri dan Syahrian Abimanyu Tampak Kh
- Skenario Timnas Indonesia Lolos ke 16 Besar Asian Games 2022: Bagaimana jika Kalah dari Korea Utara?
- 4 Cara Timnas Indonesia U-24 Lolos ke 16 Besar Asian Games 2023
- Jadwal Lengkap Sepak Bola Asian Games 2023
- Gelandang Timnas Indonesia U-24 asal Persija Bulatkan Tekad Kalahkan Korea Utara di Asian Games 2022
- Jadwal Lengkap Pertandingan Voli Putra Asian Games 2022, 19-26 September 2023
- Jadwal Lengkap 12 Besar Voli Putra Asian Games 2023
- Daftar Lengkap Tim Lolos Babak 12 Besar Voli Putra Asian Games 2023
- Hasil Lengkap dan Klasemen Sepak Bola Asian Games 2023 Hangzhou
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 28 Januari 2026 14:45Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Qarabag di Liga Champions
-
Liga Spanyol 28 Januari 2026 14:35 -
Liga Champions 28 Januari 2026 14:28Prediksi Susunan Pemain Barcelona vs Copenhagen di Liga Champions
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 28 Januari 2026 14:57 -
Liga Champions 28 Januari 2026 14:45 -
Liga Spanyol 28 Januari 2026 14:35 -
Liga Champions 28 Januari 2026 14:28 -
Bola Indonesia 28 Januari 2026 14:23 -
Bola Indonesia 28 Januari 2026 14:07
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
- Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 25 Januari 2026
- Proliga 2026: Gagal di Kandang, Bandung BJB Tandamata Siapkan Evaluasi Besar Jelang Seri Gresik
- Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Vs Gresik Phonska, Sanggupkah Tuan Rumah Hancurkan Rekor Unbeaten Lawan
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5437805/original/045353200_1765263945-IMG_5460.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486448/original/019920800_1769587190-Screenshot_2026-01-28_145528.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482703/original/032905200_1769240466-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1352160/original/057080800_1474462874-Benny_K_Harman__1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486252/original/042794000_1769581807-swallow_foot_wear1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5244561/original/042428800_1749194595-f340ce6b-659b-44f4-8173-c5158b20b87d.jpg)
