
Bola.net - - Sebuah asa diapungkan Arema Cronus terkait format kompetisi musim depan. Mereka berharap kompetisi musim depan dihelat dengan format satu wilayah.
"Kita lebih mementingkan azas fairplay," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Kalau kompetisi penuh harus kompetisi penuh. Untuk level teratas memang harus kompetisi penuh," sambungnya.
Menurut Ruddy, ia tak risau dengan tingginya cost yang harus dikeluarkan jika kompetisi berformat satu wilayah. Pasalnya, persaingan akan lebih ketat dan juga bakal lebih bagus secara bisnis.
"Lagipula share televisi sudah kian besar," tuturnya.
Sebelumnya, muncul sejumlah usulan agar musim depan kompetisi digelar dalam format dua wilayah. Pasalnya dengan kondisi geografis Indonesia yang sangat luas, kompetisi satu wilayah bakal menelan biaya yang sangat besar.
Sementara itu, manajemen Arema juga berpesan pada operator kompetisi musim depan. Mereka meminta agar operator musim depan studi banding ke Brasil terkait penggelaran kompetisi.
"Sedikit banyak, kondisi Brasil, terutama dari segi geografisnya, mirip dengan Indonesia," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 12 Desember 2023 23:45Sempat Join Proyek Los Galacticos ala Arema Cronus, Ini Kisah Greg Nwokolo
-
Liga Inggris 14 Oktober 2020 15:51 -
Bola Indonesia 22 Mei 2018 14:17Setelah Dikabarkan Meninggal, Ini Reaksi Mantan Pemain Arema
-
Bola Indonesia 22 April 2017 10:31 -
Bola Indonesia 15 Februari 2017 10:37
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 2 Januari 2026 09:00 -
Liga Inggris 2 Januari 2026 08:58 -
Liga Spanyol 2 Januari 2026 08:51 -
Piala Dunia 2 Januari 2026 08:40 -
Liga Italia 2 Januari 2026 08:00 -
Asia 2 Januari 2026 07:04
MOST VIEWED
- Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
- BRI Super League: Eliano Reijnders Memukau Sebagai Gelandang Bertahan Persib Bandung
- Rekor 4 Laga Terakhir Persib vs Klub Thailand Jelang Duel Ratchaburi di 16 Besar AFC Champions League Two
- Pengamat Analisis Peluang Persib Melawan Ratchaburi di 16 Besar ACL 2, Maung Bandung Punya Kans Besar Lolos ke Perempat Final
HIGHLIGHT
- 3 Pemain Terbaik Dunia Versi Luka Modric: Lamine Y...
- 5 Pemain yang Bisa Dibidik Liverpool di Januari Ji...
- Salah hingga Drogba, 7 Pemain Terhebat yang Tak Pe...
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/1817915/original/035499500_1514865744-20180102-IHSG-FF1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460775/original/054210500_1767305094-sunderland-vs-man-city-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460757/original/069247200_1767283057-20260101_212644_YouTube.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5441634/original/034864300_1765513701-1000646600.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5460750/original/026876000_1767281764-wanita-peluk-wowo-ad32f5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5460749/original/016468500_1767281493-sequence-08-d604e1.jpg)

