
Bola.net - Persijap Jepara mematok kemenangan pada laga kandang terakhir saat menjamu Arema Indonesia di Stadion Gelora Bumi Kartini (GBK) Jepara, Sabtu (30/6).
"Meskipun peringkat Persijap Jepara tidak akan beranjak dari papan bawah, kemenangan pada laga terakhir besok tetap sangat bermakna bagi para pemain maupun para pendukung Persijap, sehingga kemenangan harus diraih," kata Asisten Pelatih Persijap, Anjar Jambore Widodo.
Ia menegaskan, pemain tetap mengusung misi kemenangan pada laga pamungkas besok, sehingga semua pemain akan bermain dengan seluruh kemampuannya.
Selain untuk meraih kemenangan, laga terakhir besok juga menjadi kesempatan terakhir bagi pemain untuk unjuk gigi dan menjual dirinya kepada klub Persijap maupun klub lain.
"Jika pemain tampil konsisten, tentunya banyak klub yang akan meminatinya pada musim kompetisi mendatang," ujarnya.
Sementara itu, mengenai komposisi pemain yang akan diturunkan, pihaknya masih menunggu kesiapan masing-masing pemain, terutama sejumlah pilar asing seperti Jose Sebastian, Julio Lopez, dan Banaken Bossoken.
"Sejauh ini, para pemain tetap bersemangat dan ingin mempersembahkan kemenangan kepada pendukung setia kami," tandasnya. (ant/end)
"Meskipun peringkat Persijap Jepara tidak akan beranjak dari papan bawah, kemenangan pada laga terakhir besok tetap sangat bermakna bagi para pemain maupun para pendukung Persijap, sehingga kemenangan harus diraih," kata Asisten Pelatih Persijap, Anjar Jambore Widodo.
Ia menegaskan, pemain tetap mengusung misi kemenangan pada laga pamungkas besok, sehingga semua pemain akan bermain dengan seluruh kemampuannya.
Selain untuk meraih kemenangan, laga terakhir besok juga menjadi kesempatan terakhir bagi pemain untuk unjuk gigi dan menjual dirinya kepada klub Persijap maupun klub lain.
"Jika pemain tampil konsisten, tentunya banyak klub yang akan meminatinya pada musim kompetisi mendatang," ujarnya.
Sementara itu, mengenai komposisi pemain yang akan diturunkan, pihaknya masih menunggu kesiapan masing-masing pemain, terutama sejumlah pilar asing seperti Jose Sebastian, Julio Lopez, dan Banaken Bossoken.
"Sejauh ini, para pemain tetap bersemangat dan ingin mempersembahkan kemenangan kepada pendukung setia kami," tandasnya. (ant/end)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 26 September 2025 17:40
Prediksi BRI Super League: Persijap Jepara vs Persik Kediri 26 September 2025
-
Bola Indonesia 21 September 2025 08:00
Prediksi BRI Super League: Persijap Jepara vs Persita Tangerang 21 September 2025
-
Bola Indonesia 13 September 2025 05:50
Prediksi BRI Super League: Persis Solo vs Persijap Jepara 13 September 2025
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 15 Oktober 2025 14:18
-
Tim Nasional 15 Oktober 2025 14:17
-
Lain Lain 15 Oktober 2025 14:13
-
Bola Dunia Lainnya 15 Oktober 2025 14:05
-
Liga Champions 15 Oktober 2025 13:47
-
Piala Dunia 15 Oktober 2025 13:47
MOST VIEWED
- Resmi! Persipura CLBK dengan Rahmad Darmawan, Memori Juara Liga Indonesia 2005
- Merawat Ingatan Endang Witarsa, Digelar Turnamen Usia Dini dengan Titel Legenda Timnas Indonesia Itu
- Bojan Hodak Melawan Semesta, Ingin Bawa Persib Bandung Treble Juara BRI Super League
- Cek Jadwal dan Nonton BRI Super League 2025/26 Pekan 9 di Vidio
HIGHLIGHT
- 5 Kiper Kandidat Pengganti Robert Sanchez di Chels...
- Setelah Kehilangan Giovanni Leoni, Ini 5 Pilihan B...
- Prestasi Langka: 10 Pemain yang Mampu Meraih Ballo...
- Peta Panas Pelatih Premier League: Slot Nyaman, Am...
- 5 Pemain yang Berpeluang Besar Raih Ballon dOr 202...
- 5 Pemain Peraih Ballon dOr Terbanyak: Lionel Messi...
- Tampil Impresif di Lapangan, 11 Pemain Ini Malah G...