
Bola.net - Kabar mengejutkan datang dari Manchester United. Red Issue, fanzine untuk para pendukung Setan Merah, mengungkapkan bahwa telah terjadi kerenggangan antara David Moyes dengan para penggawa United.
Red Issue dikenal memiliki informasi soal situasi internal Manchester United, jauh lebih bagus daripada pers Inggris. Ada banyak rumor yang lebih dulu bocor ke Red Issue sebelum kemudian diberitakan oleh tabloid Inggris.
Kali ini Red Issue mengklaim bahwa skuat United sudah kehilangan kepercayaan terhadap David Moyes. Para penggawa The Red Devils dikabarkan sudah tak lagi percaya terhadap metode kepelatihan Moyes dan hal itu terlihat dalam setiap sesi latihan.
Lebih jauh, ada wacana di internal United yang menyebut bahwa Sir Alex Ferguson bisa saja kembali menjadi manajer. Laporan Red Issue itu terangkum dalam beberapa tweet berikut.
Red Issue dikenal memiliki informasi soal situasi internal Manchester United, jauh lebih bagus daripada pers Inggris. Ada banyak rumor yang lebih dulu bocor ke Red Issue sebelum kemudian diberitakan oleh tabloid Inggris.
Kali ini Red Issue mengklaim bahwa skuat United sudah kehilangan kepercayaan terhadap David Moyes. Para penggawa The Red Devils dikabarkan sudah tak lagi percaya terhadap metode kepelatihan Moyes dan hal itu terlihat dalam setiap sesi latihan.
Lebih jauh, ada wacana di internal United yang menyebut bahwa Sir Alex Ferguson bisa saja kembali menjadi manajer. Laporan Red Issue itu terangkum dalam beberapa tweet berikut.
Senior player ripped into Moyes ("clueless") and the coaching staff ("useless") before storming out. Full details at https://t.co/9iFd45iQjN
— Red Issue (@RedIssue) March 17, 2014
Fergie already "considering" a possible return to Utd management - full story in today's new RI. Buy your copy here: https://t.co/LRHH1clPwO
— Red Issue (@RedIssue) March 16, 2014
David Moyes memang berada dalam tekanan besar menyusul hasil-hasil buruk yang didapat United musim ini. (ri/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Januari 2026 22:50Casemiro Bidik Piala Dunia 2026, Performa di Man United Jadi Kunci
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 27 Januari 2026 22:50 -
Liga Spanyol 27 Januari 2026 22:17 -
Tim Nasional 27 Januari 2026 22:11 -
Liga Champions 27 Januari 2026 21:52 -
Tim Nasional 27 Januari 2026 21:38 -
Liga Inggris 27 Januari 2026 21:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482923/original/084488100_1769287691-virgil_van_dijk_semangat_bournemouth_liverpool_ap_ian_walton.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5322252/original/039243200_1755738000-taa.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485727/original/030145200_1769526863-IMG-20260127-WA0073.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5484783/original/018265600_1769484757-1000162338.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485621/original/068828500_1769516121-Foto_2.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5392751/original/035250300_1761511473-eric_garcia_real_madrid_vs_barcelona.jpg)

