
Bola.net - Drawing pembagian grup Copa America 2024 sudah dilakukan, Jumat (8/12/2023). Negara-negara peserta akan saling bentrok di turnamen ini yang terbagi dalam empat grup.
Copa America edisi tahun depan akan digelar dari 20 Juni hingga 14 Juli 2024 mendatang. Turnamen ini akan terasa berbeda karena diselenggarakan di Amerika Serikat.
Copa America 2024 akan diikuti 16 negara dengan rincian 10 tim dari zona CONMEBOL (Amerika Selatan) dan enam tim dari CONCACAF (Amerika Utara, Tengah, dan Karibia). Saat ini, sudah ada 14 tim yang lolos.
Argentina yang berstatus sebagai juara bertahan tergabung di grup A. Mereka berada satu grup dengan Chile, Peru, dan satu di antara Kanada atau Trinidad dan Tobago.
Sedangkan Brasil masuk di grup D. Tim Samba akan bersaing dengan Kolombia, Paraguay, dan salah satu di antara Honduras atau Kosta Rika.
Yuk scroll ke bawah untuk melihat pembagian grup lengkap pada Copa America 2024.
Grup A

- Argentina
- Peru
- Chile
- Kanada/Trinidad Tobago
Grup B

- Meksiko
- Ekuador
- Venezuela
- Jamaika
Grup C

- Amerika Serikat
- Uruguay
- Panama
- Bolivia
Grup D

- Brasil
- Kolombia
- Paraguay
- Kosta Rika/Honduras
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Januari 2026 07:31 -
Liga Champions 22 Januari 2026 06:16 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:45Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Januari 2026 08:00 -
Liga Champions 22 Januari 2026 07:56 -
Liga Champions 22 Januari 2026 07:39 -
Liga Champions 22 Januari 2026 07:31 -
Liga Champions 22 Januari 2026 07:28 -
Liga Champions 22 Januari 2026 07:10
BERITA LAINNYA
-
amerika latin 30 November 2025 11:40 -
amerika latin 18 November 2025 16:21 -
amerika latin 18 November 2025 06:30 -
amerika latin 14 November 2025 17:16 -
amerika latin 13 November 2025 23:10 -
amerika latin 15 Oktober 2025 10:37
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480146/original/095838700_1769044195-142322.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480126/original/052038900_1769043330-PHOTO-2026-01-21-23-03-35.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480091/original/039488600_1769035304-IMG_5560.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480103/original/031715700_1769041871-IMG_5557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480102/original/000777200_1769041088-pulang-dari-inggris-prabowo-kantongi-komitmen-investasi-rp90-triliun-3fab93.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480101/original/078910000_1769040935-WhatsApp_Image_2026-01-22_at_07.13.03.jpeg)
