Bravo: Semoga Messi Segera Pulih
Editor Bolanet | 2 Juni 2016 08:59
Sang kapten mengungkap bahwa ia berharap rekannya di Barcelona itu segera pulih, usai ia sebelumnya mengalami cedera ketika sedang membela Albiceleste di pertandingan uji coba melawan Honduras. Messi pun kini diragukan untuk bisa tampil di laga perdana di Amerika Serikat.
Saya berharap Messi akan pulih tepat pada waktunya dan bisa memainkan pertandingan tersebut, karena kami ingin memulai kompetisi ini dengan atmosfer yang paling kompetitif, tutur Bravo menurut Sport.
Itu adalah hal yang terbaik. Sangat penting bagi kami untuk mencatat start yang meyakinkan, hal ini juga terjadi pada kami di turnamen lain, di mana kami harus menghadapi tim lain dengan pemain yang luar biasa. Semuanya akan tergantung pada diri kami sendiri. Bagaimana kami mempersiapkan diri dan bagaimana kami akan bermain.
Messi sendiri juga masih harus datang kembali ke Barcelona untuk memberikan kesaksian dalam kasus penggelapan pajak yang membelitnya di Spanyol. [initial]
(spo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







