Menang Telak, Dejan Puji Pemain Arema
Editor Bolanet | 8 Mei 2012 23:30
Menurut Dejan, kemenangan seperti ini di luar perkiraannya. Dia juga mengatakan bahwa kemenangan ini merupakan buah dari kerja keras seluruh penggawa Singo Edan.
Hari ini, saya memilih pemain yang mampu bermain 100%. Syukurlah mereka mampu bekerja keras dan bisa meraih kemenangan, ungkap pelatih Serbia Montenegro ini.
Lebih lanjut, Dejan mengatakan bahwa untuk pertandingan ini dia harus memutar otak untuk menyusun komposisi pemain. Pasalnya, di AFC Cup ini, dia hanya memiliki 18 pemain.
Selain itu, ada beberapa pemain yang tidak diturunkan seperti Gunawan Dwi Cahyo dan Marko Krasic yang cedera, terangnya.
Namun demikian, dengan kondisi seperti ini, Arema masih bisa meraih kemenangan. Salah satu rahasianya, sambung Dejan, adalah motivasi yang dia berikan pada anak asuhnya. Di pertandingan ini, saya katakan pada anak-anak bahwa mereka tidak hanya mewakili Arema. Mereka juga mewakili . Dan, saya rasa, kemenangan ini merupakan sesuatu yang bagus bagi sepak bola Indonesia, tutupnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Barito Putera Puji Kualitas Skuad Arema FC
Bola Indonesia 1 Juli 2022, 12:31 -
BRI Liga 1: Dejan Antonic Kecewa PSS Sleman Ditahan Persela
Bola Indonesia 11 Desember 2021, 20:25 -
BRI Liga 1: Persela Lamongan vs PSS, Tekad Dejan Antonic di Tengah Krisis Pemain
Bola Indonesia 11 Desember 2021, 08:28 -
BRI Liga 1: Dejan Antonic Bangga PSS Sleman Bisa Menang di Tengah Situasi Sulit
Bola Indonesia 4 Desember 2021, 00:47 -
Presiden Arema FC Beber Alasan Sponsori Arema Indonesia
Bola Indonesia 13 November 2021, 00:21
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04