Setelah Benzema dan Kante, Al Ittihad juga Resmikan Transfer Jota
Gia Yuda Pradana | 4 Juli 2023 09:19
Bola.net - Juara Saudi Pro League, Al Ittihad, terus melakukan gebrakan di bursa transfer jelang musim 2023/2024. Setelah merekrut Karim Benzema dan N'Golo Kante, mereka kini meresmikan transfer Jota dari Celtic.
Pemilik nama lengkap Joao Pedro Neves Filipe itu adalah pemain sayap berusia 24 tahun asal Portugal. Dia merupakan mantan pemain Benfica yang selama dua musim terakhir bermain untuk Celtic di Skotlandia.
Dua musim bersama Celtic, Jota kemudian hijrah ke Liga Arab Saudi. Dia dibeli cukup mahal oleh Al Ittihad, yakni senilai £25 juta.
Kontrak 3 Tahun
Dua musim memperkuat Celtic, Jota mencetak total 28 gol dan 26 assist dalam 83 penampilan di semua kompetisi.
Al Ittihad menggaetnya dengan nilai transfer £25 juta. Al Ittihad juga mengontraknya tiga tahun sampai 30 Juni 2026.
Gabung Benzema dan Kante

Jota bergabung dengan Karim Benzema dan N'Golo Kante di Al Ittihad. Dua nama top asal Prancis itu digaet Al Ittihad secara gratis.
Benzema gabung setelah kontraknya di Real Madrid habis. Sama seperti Jota, striker 35 tahun itu juga dikontrak sampai 2026.
Kante juga sama. Gelandang 32 tahun itu bergabung sebagai free agent dari Chelsea, dan dikontrak selama tiga tahun ke depan.
Sumber: Al Ittihad, Fabrizio Romano
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Aturan Offside Baru: Untung Filippo Inzaghi Sudah Pensiun, Bisa Buka Kursus Onside tuh
- Jadwal Lengkap Pramusim Liverpool 2023/2024
- Jadwal Lengkap Pramusim Arsenal 2023/2024
- Jadwal Lengkap Pramusim Manchester United 2023/2024
- Jadwal Lengkap Pramusim Manchester City 2023/2024
- Jadwal Lengkap Pramusim Chelsea 2023/2024
- Jadwal Lengkap Pramusim Real Madrid 2023/2024
- Jadwal Lengkap Pramusim Barcelona 2023/2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




