Grizzlies Rekrut Dave Joerger Sebagai Pelatih Kepala
Editor Bolanet | 28 Juni 2013 17:20
- Memphis Grizzlies akhirnya resmi menunjuk Dave Joerger sebagai pelatih kepala pada Kamis (27/6) waktu setempat. Grizzlies pun berharap spesialis pertahanan ini dapat menjaga penampilan tim yang cukup baik pada musim lalu.
Joerger yang musim lalu menjabat sebagai asisten pelatih, akan menggantikan mantan atasannya, Lionel Hollins. Kontrak Hollins sendiri tidak diperpanjang mesi sukses memimpin Grizzlies melaju ke final Wilayah Barat.
Kami rasa Dave akan membangun identitas tim, dan kami percaya ia merupakan salah satu pelatih paling berbakat di NBA, ujar Jason Levien, Ketua Eksekutif Grizzlies.
Sebelum bergabung dengan Grizzlies, Joerger telah mengukir namanya di Asosiasi Bola Basket Internasional, Asosiasi Bola Basket Kontinental, dan NBA D-League, di mana ia memenangi lima kejuaraan. (ant/kny)
Joerger yang musim lalu menjabat sebagai asisten pelatih, akan menggantikan mantan atasannya, Lionel Hollins. Kontrak Hollins sendiri tidak diperpanjang mesi sukses memimpin Grizzlies melaju ke final Wilayah Barat.
Kami rasa Dave akan membangun identitas tim, dan kami percaya ia merupakan salah satu pelatih paling berbakat di NBA, ujar Jason Levien, Ketua Eksekutif Grizzlies.
Sebelum bergabung dengan Grizzlies, Joerger telah mengukir namanya di Asosiasi Bola Basket Internasional, Asosiasi Bola Basket Kontinental, dan NBA D-League, di mana ia memenangi lima kejuaraan. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Live Streaming Game 3 Thunder vs Pacers NBA Finals 2025 di Vidio
Basket 10 Juni 2025, 12:28
-
Saksikan NBA Playoffs 2024/2025: Game 5 - Timberwolves vs Lakers di Vidio
Basket 30 April 2025, 17:17
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















