Milwaukee Bucks Tendang Sang Pelatih
Editor Bolanet | 2 Mei 2013 11:07
Tim tersebut menyatakan pada Rabu bahwa Boylan, yang dipromosikan ke posisi pelatih kepala sementara pada 8 Januari setelah Scott Skiles dan Bucks berpisah, tidak akan kembali.
Pada saat ini kami merasa bahwa ini adalah hal terbaik bagi organisasi untuk mencari pelatih baru untuk memimpin tim kami, kata manajer umum Bucks John Hammond.
Kami mengapresiasi usaha Jim bukan hanya terhadap masa-masanya sebagai pelatih kepala, namun sepanjang masa tugasnys sebagai pelatih di Milwaukee. Bucks memiliki rekor 22-28 di bawah asuhan Boylan dan menembus playoff sebagai unggulan kedelapan dan terakhir dari Wilayah Timur Mereka menyapu bersih putaran pertama namun takluk dari Miami Heat dalam empat pertandingan.
Boylan (58) telah menjadi pemimpin asisten kepala bagi Bucks selama empat musim terakhir. (ant/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Live Streaming NBA All Star 2025 di Vidio
Basket 14 Februari 2025, 23:47
-
Jazz vs Clippers: Dramatis, Clippers Menang 120-116
Basket 14 Februari 2025, 14:30
-
Mavericks vs Warriors: Kyrie Irving Mencetak 42 Poin dalam Kemenangan 111-107 Mavericks
Basket 13 Februari 2025, 12:49
-
Berapa Banyak Pertandingan di NBA? Ini Dia Penjelasannya!
Basket 13 Februari 2025, 10:16
-
Legenda NBA: Tokoh Kunci di Balik Kejayaan Liga Basket Terpopuler
Basket 13 Februari 2025, 10:11
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









