Hancurkan Al-Ahly 5-1, Monterrey Juara Lima Dunia
Editor Bolanet | 19 Desember 2013 11:33
Di babak sebelumnya, Monterrey dikalahkan Raja Casablanca 1-2 lewat extra time, sedangkan Al-Ahly dipukul Guangzhou Evergrande dua gol tanpa balas. Gagal masuk semifinal, kedua klub pun bersua dalam perebutan tempat kelima di Stade de Marrakech, Marrakesh, Rabu (18/12). Di laga ini, Monterrey menang telak.
Al-Ahly vs Monterrey
03' 0-1 Neri Cardozo
08' 1-1 Emad Meteb
22' 1-2 Cesar Delgado
27' 1-3 Leobardo Lopez
45' 1-4 Humberto Suazo (penalti)
65' 1-5 Cesar Delgado
Di edisi yang lalu, Monterrey dan Al-Ahly finis peringkat tiga dan empat. Waktu itu, Monterrey mengalahkan Al-Ahly 2-0 di perebutan tempat ketiga. Bisa dibilang, ini merupakan penurunan prestasi bagi keduanya. [initial]
Semua Tentang Piala Dunia Antarklub 2013:
- Tak Ada Bayern vs Ronaldinho di Maroko
- Guardiola Bangga Asuh Ribery
- Jelang Final, Guardiola Rindukan Heynckes
- Lippi: Bayern Pantas Jadi Terbaik Dunia
- Lahm Ambisi Rebut Titel Juara Dunia
- Beckenbauer: Level Bayern Jauh di Atas Tim Lain
- Highlights CWC: Guangzhou Evergrande 0-3 Bayern Munich
- Review: Hancurkan Guangzhou, Bayern Melenggang ke Final
- Piala Dunia Antar Klub Usung Inovasi 'Lama Tapi Baru'
- Ronaldinho Pamer Skill Ajaib di Maroko
- Piala Dunia Antarklub Akan Lengkapi Treble Bayern
TAG TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






