Neymar dan Ganso Tak Ikut Brasil Jajal Denmark
Editor Bolanet | 16 Mei 2012 16:03
CBF mengatakan dalam sebuah pernyataan, mereka menerima permintaan dari agar mengizinkan kedua pemain itu serta rekan satu timnya Rafael boleh bermain dalam pertandingan leg kedua perempatfinal Piala Libertadores melawan klub asal Argentina Velez Sarsfield pada 24 Mei.
Dua hari setelah itu, Brazil akan menghadapi Denmark di Hamburg dalam pertandingan persahabatan. Ganso merupakan seorang playmaker potensial untuk tim Piala Dunia 2014 Brazil.
Dan pemain muda berusia 20 tahun, Neymar, sejauh ini merupakan pemain depan yang cukup produktif selama beberapa tahun terakhir ini.
CBF mengatakan trio Santos itu akan terbang ke Washington untuk pertandingan persahabatan melawan AS pada 30 Mei. Brasil juga akan menghadapi di Dallas pada 3 Juni dan di New Jersey, enam hari kemudian. (reu/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Gawat! Arsenal Dihantam Kabar Buruk: Gabriel Magalhaes Cedera saat Bela Brasil
Liga Inggris 16 November 2025, 04:01
-
Man of the Match Brasil vs Senegal: Casemiro
Piala Dunia 16 November 2025, 01:58
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










