Neymar Puji Iniesta: Sensasional!
Editor Bolanet | 10 Juli 2012 06:00
Neymar memberikan ucapan selamat khusus kepada Andres Iniesta sesaat setelah mempertahankan gelar juara Eropa mereka. Neymar mengaku kagum dengan kualitas yang ditunjukkan pemain tengah Barcelona FC itu.
Saya sangat menyukai permainan Andres Iniesta. Saya rasa dia adalah pemain yang sensasional. Cristiano Ronaldo juga sangat bagus. Saya juga menikmati permainan Mesut Ozil bersama Jerman. Ozil adalah pemain hebat dan saya adalah salah satu penggemarnya, ucap Neymar kepada FIFA.com.
Standar teknik di Piala Eropa sangat tinggi, seperti halnya di Piala Dunia. Yang mungkin berbeda adalah absennya tim seperti Brasil dan Argentina. Spanyol benar-benar tim yang hebat saat ini. Mereka adalah tim terbaik.
Neymar lalu membahas tentang kemungkinan kepindahannya ke Eropa di masa mendatang. Menurutnya, perbedaan kualitas antara Amerika Selatan dan Eropa sulit dibandingkan karena perbedaan tipe permainan.
Permainan kami di Brasil agak sedikit berbeda dengan permainan yang diterapkan di Eropa. Namun seharusnya semua pemain Amerika Selatan bisa beradaptasi dan mempersiapkan diri lebih baik sebelum menuju Eropa, pungkasnya. (fifa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
Bolatainment 31 Desember 2025, 23:30
-
Cristiano Ronaldo Tegaskan Tidak Akan Pensiun Sebelum Cetak Gol ke-1000
Asia 29 Desember 2025, 15:56
-
Globe Soccer Awards 2025: Para Pemenang Utama dan Peringkat Lengkap Gala Dubai
Liga Eropa Lain 29 Desember 2025, 01:53
-
Globe Soccer Awards 2025: Cristiano Ronaldo Raih Best Middle East Award di Usia 40
Asia 29 Desember 2025, 01:39
-
Berharap Piala Dunia 2026 Jadi Milik Cristiano Ronaldo
Piala Dunia 26 Desember 2025, 09:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






