Alejandro Garnacho Curi Perhatian dengan Celana Dalam 'Cristiano Ronaldo'
Gia Yuda Pradana | 8 Januari 2023 10:24
Bola.net - Alejandro Garnacho mencuri perhatian ketika Manchester United menang 3-1 atas Everton di putaran ketiga FA Cup, Sabtu 7 Januari 2023. Namun, winger 18 tahun asal Argentina itu mencuri perhatian bukan karena permainannya. Ini ada kaitannya dengan Cristiano Ronaldo.
Dalam laga di Old Trafford itu, Garnacho baru masuk pada menit 71. Dia dimasukkan oleh sang pelatih Erik ten Hag untuk menggantikan Anthony Martial.
Garnacho mencuri perhatian karena celana dalam yang dipakainya. Ya, celana dalam.
Di balik celana yang dipakainya, terlihat Garnacho memakai celana dalam 'CR7'. Apakah itu tanda bahwa Garnacho sangat mengidolakan Cristiano Ronaldo, yang notabene baru saja berpisah dengan Manchester United tidak secara baik-baik?
Fans MU Sepertinya Sudah Eneg dengan Apa-apa yang Ada Kaitannya sama CR7
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- David De Gea Bikin Blunder, Diogo Dalot: Itu Kesalahan Saya!
- Beneran Minat, Manchester United Sedang Upayakan Bajak Eric Maxim Choupo-Moting
- Striker Timnas Prancis Ini Masih Menunggu Pinangan Manchester United
- Lawan Manchester City, Erik Ten Hag Diminta Jangan Mainkan Luke Shaw Jadi Bek Tengah
- Belum Selevel Man City, Erik Ten Hag Sebut MU Bukan Penantang Gelar EPL 2022/23
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

