Ancelotti Dapat Penghargaan Dari Xavi
Editor Bolanet | 7 Oktober 2015 07:09
Ancelotti terpilih untuk mendapatkan penghargaan sebagai pemimpin inspiratif. Trofi penghargaan ini diberikan oleh Xavi Hernandez.
Saya sangat bahagia dan berterima kasih kepada Aspire. Bisa menerima penghargaan ini dari sosok hebat sepakbola seperti Xavi terasa sungguh luar biasa. Xavi tidak cuma memiliki kualitas hebat, tapi juga selalu menunjukkan sikap teladan, ucap Ancelotti kepada EFE.
Di sisi lain, juga ternyata mengagumi Ancelotti. Meski sempat menjadi rival, Xavi menyebut Ancelotti sebagai sosok pemimpin teladan yang selalu memberikan respek kepada semua orang.
Merupakan sebuah kehormatan bagi saya bisa menyerahkan piala ini kepada Ancelotti. Dia adalah teladan di mana pun dia bekerja. Dia selalu menunjukkan respek kepada semua orang; pemain, rival dan juga wasit. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56
-
Daftar 7 Pemain Terbaik Ancelotti: Tak Ada Nama Zidane dan Benzema, Siapa Saja?
Liga Champions 19 September 2025, 10:15
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








