Berapa Nomor Punggung Neymar di Barca?
Editor Bolanet | 30 Mei 2013 20:15
Kehadiran Neymar nampaknya akan membawa sedikit masalah di Barca. Saat ini muncul pertanyaan: Berapa nomor punggung Neymar di Barca nantinya?
Nomor favorit Neymar adalah 7, saat ini nomor itu menjadi milik David Villa. Neymar juga menyukai nomor 11 karena kagum dengan legenda Brasil dan Barca, Romario. Saat ini nomor itu juga sudah menjadi milik Thiago Alcantara.
Toko resmi Barca sudah menjual kostum Neymar dengan nomor punggung 7 dan 11. Bisa jadi hal itu merupakan indikasi akan perginya Villa dan Thiago musim panas ini.
Villa menjadi target transfer dan . Sementara itu, Thiago menarik minat Manchester United, dan rival berat Barca Real Madrid. [initial]
Abidal Umumkan Akan Pergi dari Barca
Valdes Akan Hadiri Konferensi Pers Barcelona
'Mourinho Bakal Bawa Bencana ke Chelsea' (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












