Bocoran Hotel Timnas Argentina, Messi Tidur Sekamar Dengan Aguero
Editor Bolanet | 10 Juni 2014 15:21
Sesuai prediksi, kapten Lionel Messi akan tidur sekamar dengan striker Sergio Aguero. Keduanya memang telah dikenal sebagai sahabat dekat sejak bahu membahu di Timnas U-20.
Keunikan lainnya Maxi Rodriguez dan Martin Demichelis mendapatkan kamar yang cukup jauh dari pemain lainnya, yaitu nomor 77. Hal ini dipercaya karena Argentina tak ingin menempati kamar bernomor 13 atau 17 yang dipercaya sebagai angka pembawa sial.
Fernando Gago menjadi pemain yang 'kurang beruntung' dengan tidak mendapatkan teman sekamar dan tinggal sendirian di nomor 20. Sementara untuk staf, masing-masing mendapatkan kamar sendiri.
Berikut daftar lengkap pembagian kamar Timnas Argentina.
[initial]
Baca Juga
- Posisi Negara Tertukar di Peta, Kapten Uruguay Murka
- Akibat Cedera Sepanjang Musim, Perut Gundogan Kini Membuncit
- Ranocchia Bingung Lihat 'Toilet Berpasangan' di Brasil
- Cincin Perak Unik Para Pemain Juve Untuk Tandai Hattrick Scudetto
- Sambut Piala Dunia, Demichelis Buang Kuncir
- Mengintip Proses Pembuatan Brazuca, Bola Piala Dunia Bikinan Wanita Pakistan
- Setengah Musim Tanpa Klub, Eks Kiper Timnas Jerman Kini Jadi Binaragawan?
- Promo 'Jantung Berdarah' Nani, Podolski, Alves dkk Menuai Kecaman
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
Bolatainment 31 Desember 2025, 23:30
-
Christian Pulisic Bantah Gosip Kencani Sydney Sweeney, Masih Setia Sama Alexa Melton?
Bolatainment 31 Desember 2025, 20:23
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





